No student devices needed. Know more
30 questions
Perhatikan gambar diatas ! Menendang bola mengenai tengah-tengah kaki bagian dalam. Cara tersebut merupakan teknik menendang bola menggunakan....
Kaki bagian luar
Kaki bagian dalam
Punggung kaki
Tumit
Gambar di atas merupakan merupakan teknik menghentikan bola dengan menggunakan....
Telapak Kaki
Punggung Kaki
Tumit
Ujung kaki
Berikut ini yang bukan merupakan teknik menggiring bola dalam permainan sepak bola adalah....
Menggiring bola menggunakan kaki bagian dalam
Menggiring bola menggunakan kaki bagian luar
Menggiring bola menggunakan punggung kaki
Menggiring bola menggunakan tumit
Berikut adalah langkah menendang bola pada permainan sepak bola !
· Kaki tumpu berada disamping bola
· Kaki tendang diayunkan dari arah belakang.
· Perkenaan tepat pada tengah bola, di kaki bagian dalam.
· Posisi badan agak condong kebelakang
· Pandangan kearah bola.
Dari langkah-langkah diatas, dapat disimpulkan teknik yang digunakan dalam menendang bola adalah teknik menendang bola dengan….
Kaki bagian dalam
Kaki bagian luar
Punggung kaki
Tumit
Perhatikan gambar diatas ! Apabila perkenaan bola seperti gambar diatas, maka teknik yang digunakan dalam menendang bola adalah teknik….
Menendang bola dengan kaki bagian dalam
Menendang bola dengan punggung kaki
Menendang bola dengan kaki bagian luar
Menchip bola dengan ujung kaki
Berikut ini yang bukan merupakan teknik variasi menendang bola adalah....
Menendang bola dengan kaki bagian dalam
Menendang bola dengan punggung kaki
Menendang bola dengan kaki bagian luar.
Menendang bola dengan telapak kaki
Teknik yang digunakan untuk menggiring bola dalam permainan sepak bola biasa disebut dengan istilah…
Dribling
Passing
Shooting
Kicking
Perhatikan gambar diatas ! Pada gambar tersebut dalam permainan sepak bola merupakan teknik gerakan....
Dribling
Passing
Shooting
Heading
Posisi telapak tangan yang benar pada saat melakukan Passing Atas bola voli adalah ....
Telapak tangan dan jari membentuk seperti mangkuk
Telapak tangan dari jari dirapatkan
Telapak tangan dan jari dikepalkan
Telapak tangan dan jari disilangkan
Dalam permainan bola voli, Gerakan kedua kaki terbuka, lutut ditekuk, kedua lengan lurus dijulurkan ke depan bawah dan tangan satu sama lain dikaitkan atau berpegangan, ini merupakan gerakan ……
Passing Bawah
Passing Atas
Smash
Block
Dalam permaianan bola voli, Gerakan memukul bola sambil meloncat dekat net sekuat-kuatnya, ciri khas bola cepat dan menukik dengan maksud untuk mematikan permainan lawan dinamakan gerakan...
Smash
Block
Passing
Service
Perhatikan tabel keterampilan bola voli diatas !
Yang termasuk kedalam keterampilan dasar bola voli adalah …..
I
II
III
IV
Jenis servis dalam permainan bola voli jika bola di pukul diatas kepala dinamakan servis....
Atas
Bawah
Depan
Belakang
Tugas pemain yang berposisi sebagai libero (pemain bertahan) didalam permainan bola voli adalah....
Menerima service
Menghadang serangan
Melakukan service
Melakukan smash
Teknik mengumpan bola basket dengan dua tangan di depan dada disebut....
Wall Pass
Back Pass
Bounce Pass
Chest Pass
Teknik dasar gerakan memasukan bola sedekat mungkin dengan ring basket didahului dengan dua langkah dalam permainan bola basket di sebut...
Jump Shoot
Lay Up Shoot
Shooting
Pivot
Gambar diatas merupakan teknik passing bola basket yang biasa disebut dengan teknik...
Bounce Pass
Chest Pass
Over head Pass
Long Pass
Agar dapat bermain bola basket dengan baik dan benar diperlukan penguasaan teknik dasar yang baik, salah satunya teknik dasar drible atau menggiring bola basket. Gerakan yang benar pada saat melakukan gerakan drible pada permainan bola basket adalah….
Bola dipantulakan ke lantai dengan cara dipukul dengan dua tangan
Bola dipantulkan ke lantai dengan cara didorong menggunakan dua tangan
Bola dipantulkan ke lantai dengan cara dipukul dengan satu tangan
Bola dipantulkan ke lantai dengan cara didorong menggunakan satu tangan
Berikut ini yang merupakan nama dari jenis-jenis pukulan yang terdapat dalam permainan bulu tangkis adalah....
Horizontal
Vertikal
Backhand, Forehand
Diagonal
Permainan Rounders merupakan salah satu dari permainan bola....
Kecil
Besar
Sedang
Bulat
Taufik adalah seorang pemain bulutangkis yg sedang bertanding dalam pertanding badminton open. Dalam pertandingan tersebut sang lawan melakukan smash ke arah sebelah kanan tubuh taufik. Teknik pukulan apa yg harus digunakan taufik untuk mengembalikan pukulan smash lawan....
Backhand
Forehand
Drive
Smash
Induk organisasi internasional atletik adalah....
FIBA
FIFA
IAAF
ITTF
Lari dengan jarak menempuh 10.000 m termasuk dalam nomer lari jarak….
Pendek
Menengah
Jauh
Estafet
Pada lomba lari sambung/estafet, cara start yang digunakan pelari pertama adalah start....
Jongkok
Berdiri
Statis
Dinamis
Berikut ini yang bukan termasuk nomer lari jarak pendek dalam cabang olahraga Atletik adalah....
100 m
200 m
400 m
800 m
Pesilat A melancarkan pukulan dengan tangan kanan lurus ke arah pesilat B. Pesilat B menangkis dengan menggunakan teknik tangkisan luar. Gerakan ini merupakan….
Mengunci lawan dari luar tangan
Mengunci sikut lawan
Mengunci lawan dari dalam tangan
Menahan sikut lawan dari atas bahu
Dalam melakukan serangan maupun pertahanan pada pencak silat, hal pokok yang harus diperhatikan adalah....
Kuda-kuda
Sikap pasang
Pola langkah
Pola gerakan
Kemampuan tubuh untuk melakukan aktivitas fisik tanpa mengalami kelelahan yang berarti disebut....
Kekuatan
Kesehatan
Kepintaran
Kebugaran
Gambar diatas menunjukan rangkaian gerak guling depan dan guling lenting. Yang membedakan gerakan guling depan dan guling lenting adalah….
Pada saat perkenaan pertama dengan matras
Pada saat awalan dan pelaksanaan
Pada saat memutar badan dan pendaratan
Tidak ada perbedaan
Berikut ini yang merupakan manfaat yang paling tepat dari olahraga senam lantai untuk tubuh kita adalah….
Meningkatkan daya tahan sistem kardiovaskuler pada saat berolahraga
Meningkatkan kelentukkan dan persendian untuk seluruh tubuh kita
Meningkatkan kecepatan pada saat melakukan tembakan ke arah gawang
Meningkatkan kekebalan tubuh pada saat kegiatan sehari-hari
Explore all questions with a free account