No student devices needed. Know more
30 questions
Allah Maha Mengetahui merupakan arti dari asmaul husna . . . .
Al ‘Alim
As Sami’
Al Wahhab
As Sami’ artinya Allah Maha . . . .
Kaya
Mendengar
Melihat
Allah SWT selalu mendengar segala sesuatu, walaupun bisikan itu . . . .
Di dalam hati
Di keraskan
Terdengar
Dengan meneladani asmaul husna As Sami’, kita harus mendengarkan perkataan yang . . . .
Jelek
Buruk
Baik
Allah SWT mendengar semua ucapan kita maka hendaknya berhati-hati saat . . . .
Berbicara
Bertingkah laku
Bermain
Meyakini As Sami’ maka hendaknya menghindarkan diri dari ucapan-ucapan yang . . . .
tidaka baik
Baik
Sopan
Allah SWT pasti mendengar hamba-Nya yang berdoa dan . . . kepada-Nya.
Meminta
Berdusta
Berdosa
tugas kita dalam mengimani Allah SWT maha mendengar adalah ....
Berbicara kasar
Berdoa kepada Allah
Membohongi orang tua
Nama - nama yang baik bagi Allah SWT di sebut ....
Asimaul Husna
Asmul Husna
Asmaul Husna
Dibaca
As-Sami'
Al Wahhab
Al-'Alim
Dibaca
As-Sami'
Al Wahhab
Al-'Alim
Allah maha mendengar karena
Allah selalu mendengar bisikan hati orang yang berdoa dan memohon kepadanya
Allah selalu memberi rizki kepada hambanya
Allah selalu mengetahui apabila ada hambanya yang kesusahan
Meyakini bahwa Allah itu maha mendengar dengan cara..
Berbicara yang buruk
Berbicara yang baik
Membantu orang lain
Allah maha mengetahui, contohnya..
Allah memberi rizki kepada hambanya
Allah maha mendengar bisikan hati hambanya yang berdoa
Allah mengetahui setiap perbuatan manusia yang baik maupun yang buruk
sikap mau mencari ilmu yang bermanfaat adalah contoh pengamalan Asmaul Husna ...
al-alim
al-khobir
al-basir
as-sami'
salah satu cara meneladani Asmaul Husna As-Sami' adalah ...
bersikap ramah
berkata jujur
mendengarkan penjelasan guru
bersikap adil
diantara bentuk pengamalan dari Al-Alim adalah ...
rajin dalam mencari ilmu
berusaha menghindari kemungkaran
bersikap dermawan kepada sesama
bersikap pemaaf
berikut adalah hikmah beriman kepada Allah, kecuali ...
hati menjadi tenang
selalu mendapat pertolongan dari Allah
tidak merasa rugi selama hidupnya
selalu merasa lapar
Fatimah disuruh membeli minyak goreng di sebuah warung. Ketika menerima uang kembalian, ia tahu bahwa jumlahnya lebih dari seharusnya, lalu ia mengembalikannya. Ia sadar bahwa Allah Swt. selalu mengawasi perbuatannya, karena Allah Swt. bersifat.....
al-'Alim
al-Khabir
as-Sami'
al-Bashir
Hasan selalu berhati-hati dalam setiap ucapan dan perbuatannya, karena ia yakin bahwa Allah Swt. senantiasa mendengarnya. Perbuatan tersebut merupakan pengamalan dari keyakinannya bahwa Allah Swt. bersifat.....
al-'Alim
al-Khabir
as-Sami'
al-Bashir
Allah Swt. sendirilah yang mengetahui kapan terjadinya hari kiamat, mengetahui apa yang terkandung di dalam rahim, mengetahui kapan akan turun hujan. Allah Swt. Maha Mengetahui merupakan makna dari.....
al-'Alim
al-Khabir
as-Sami'
al-Bashir
Cara meneladani asmaul husna dalam kehidupan sehari-hari adalah, kecuali ...
Mencintai ilmu pengetahuan
Teliti dalam berbuat
Mendengarkan apa yang dikatakan orang lain sebagai masukan
Harus selalu mendapatkan apa yang kita inginkan
Rajin dan giat menimba ilmu adalah bentuk perilaku yang mencerminkan dari iman kepada nama Allah ....
Al- khabir
Al- alim
Al- basir
As- sami’
Aisyah disuruh membeli minyak goreng di sebuah warung. Ketika menerima uang kembalian, ia tahu bahwa jumlahnya lebih dari seharusnya, lalu ia mengembalikannya. Ia sadar bahwa Allah Swt. selalu mengawasi perbuatannya, karena Allah Swt. bersifat
al-Basir
al- Alim
al-Khabir
as-Sami
Hasan selalu berhati-hati dalam setiap ucapan dan perbuatannya, karena ia yakin bahwa Allah Swt. senantiasa mendengarnya. Perbuatan tersebut merupakan pengamalan dari keyakinannya bahwa Allah Swt. bersifat
al- Alim
al Khabir
as sami
al Basir
Pengetahuan dan ilmu Allah tidak terbatas
BENAR
SALAH
Allah tidak bisa mendengar suara hati manusia
BENAR
SALAH
Allah mampu mengetahui semua rencana manusia yang baik atau yang buruk
BENAR
SALAH
Allah mampu mengetahui semua rencana manusia yang baik atau yang buruk
BENAR
SALAH
As Sami' merukan sifat Allah yang artinya Maha Mendengar
BENAR
SALAH
Explore all questions with a free account