No student devices needed. Know more
20 questions
Kedatangan bangsa-bangsa eropa ke Indonesia pada awalnya untuk ....
Berdagang
Penelitian
Mengabdi
Mencari pekerjaan
Dahulu banyak bangsa Eropa yang ingin menguasai Indonesia, antara lain dikarenakan ....
Indonesia mempunyai laut yang luas
Indonesia memiliki teknologi yang maju
Indonesia memiliki banyak harta karun di laut
Indonesia kaya akan rempah-rempah
Latar belakang bangsa-bangsa eropa ke Indonesia memiliki semboyan 3G, yaitu ....
God, Globe, Glory
Gold, Gospel, Glory
Gold, God, Glory
God, Gold, Gospel
Selain mencari kekayaan dan tanah jajahan, bangsa Eropa juga membawa misi khusus. Misi khusus tersebut adalah menyebarkan agama kepada penduduk daerah yang dikuasainya. Hal tersebut merupakan salah satu faktor pendorong penjelajahan samudera yang disebut....
God
Gold
Gospel
Glory
Semua tanah dianggap milik negara. Maka, petani harus membayar pajak sebagai uang sewa. Pernyataan tersebut merupakan kebijakan Raflles pada masa pemerintahan kolonial Inggris yang dikenal...
Rodi
Romusa
Land-Rente
Cultuurstelsel
Portugis mendarat pertama kali di daerah….
Malaka
Maluku
Makasar
Tidore
Bangsa Belanda datang ke Indonesia pada tahun 1596 yang mendarat di Banten dipimpin oleh ....
Cornelis de Houtman
Vasso Da Gama
Pieter Both
Jan Pieterszoon
Kerja paksa yang diberlakukan Pemerintah Belanda pada rakyat Indonesia dinamakan … ….
Romusha
Rodi
Land-Rente
Cultuurstelsel
Salah satu tokoh Belanda yang menentang adanya tanam paksa adalah ….
Van Den Bosch
Herman W. Daendels
Douwes Dekker
Jan Pieterszoon
Belanda mendirikan persatuan dagang atau kongsi dagang dengan nama ...
Cultuur stelsel
Vereenigde Oostindische Compagnie (VOC)
Romusha
Indische Partij
Raja Kerajaan Aceh yang terkenal sangat gigih melawan Portugis adalah…..
Sultan Hasanudin
Sultan Alaudin
Sultan Iskandar Muda
Sultan Hairun
Sultan Hasanudin adalah salah satu tokoh yang memimpin perlawanan terhadap Belanda di daerah ….
Maluku
Malaka
Makasar
Ternate
Faktor yang membuat perlawanan terhadap para penjajah di berbagai daerah banyak mengalami kegagalan adalah…
Kurangnya bahan makanan
Kurangnya orang-orang hebat
Tidak adanya perlawanan rakyat
Bersifat kedaerahan
Politik adu domba yang diterapkan Belanda dikenal dengan …..
Romusa
Devide et Impera
Cultuurstelsel
Rodi
Organisasi modern yang pertama kali berdiri di Indonesia adalah ….
Indesche Partij
Budi Utomo
Sarekat Islam
Perhimpunan Indonesia
Lahirnnya Budi Utomo diperingati sebagai Hari Kebangkitan Nasional yang diperingati setiap tanggal ….
2 Mei
20 Mei
28 Oktober
10 Nopember
Organisasi Budi Utomo dipelopori oleh ….
Ir. Soekarno
Drs. Muh. Hatta
Ki Hajar Dewantara
Dr. Sutomo
Kongres Pemuda yang diadakan pada tanggal 27 dan 28 Oktober 1928 yang melahirkan peristiwa Sumpah Pemuda adalah….
Kongres Pemuda I
Kongres Pemuda II
Kongres Pemuda III
Kongres Pemuda Indonesia
Nilai utama yang dapat dipetik dari peristiwa Sumpah Pemuda adalah ....
semangat persatuan dan kesatuan bangsa
kebanggaan sebagai bangsa Indonesia
sikap kerukunan para pemuda
semangat perang melawan Belanda
Kami Putra dan Putri Indonesia, mengaku bertumpah darah yang satu, ………… Indonesia.
Bahasa
Tanah air
Bangsa
Tummpah darah
Explore all questions with a free account