QUIS SENAM LANTAI KELAS 9

Assessment
•
DARMIANTO S.Pd
•
Physical Ed
•
2nd Grade - University
•
198 plays
•
Medium
Student preview

20 questions
Show answers
1.
Multiple Choice
Sikap lilin yang benar yaitu posisi kedua tungkai harus ...
Direnggangkan
Dibengkokkan
Lurus keatas
Ditekuk sedikit
2.
Multiple Choice
Jenis senam lantai yang menggunakan gerakan jungkir balik di udara tanpa menyentuh tanah dinamakan ...
Meroda
Salto
Sikap lilin
Kayang
3.
Multiple Choice
Senam yang membutuhkan keseimbangan, kelentukan dan kekuatan adalah ....
senam ritmik
senam irama
senam kebugaran
senam lantai
4.
Multiple Choice
Salah satu gerakan senam lantai yang mana sentuhan tangan pada lantai sangat cepat dinamakan ....
Berguling
Meroda
Handspring
Handstand
5.
Multiple Choice
Berikut ini yang bukan merupakan gerak rangkai dalam senam lantai adalah ...
Loncat tiga - lenting tangan - guling belakang
Guling depan - guling belakang - meroda
Guling depan - lenting tangan - loncat harimau
Guling lenting - loncat harimau - lenting tangan
Explore all questions with a free account
Find a similar activity
Create activity tailored to your needs using
Senam Lantai

•
7th - 10th Grade
pjok senam lantai

•
9th Grade
Senam Lantai

•
6th - 8th Grade
Sumatif Senam Lantai 9

•
9th Grade
SENAM LANTAI

•
7th - 9th Grade
Senam Lantai

•
7th Grade
Senam Lantai

•
8th Grade
Senam Lantai Kelas X Kelas KUT

•
10th Grade