No student devices needed. Know more
26 questions
Benda langit yang terletak antara planet Mars dan Jupiter adalah ....
meteorit
komet
asteroid
meteoroid
Meteoroid yang masuk ke bumi dan bergesekan dengan atmosfer bumi disebut ....
meteor
meteorit
meteoroid
komet
Sebutan untuk gambar di atas adalah ....
bintang berekor
bintang jatuh
bintang senja
bintang kejora
komet yang muncul setiap 76 tahun sekali bernama ....
Komet Kohoutek
Komet Halley
Komet Ikeya-Seki
Komet Hale - Bopp
Komet yang pernah jatuh menghatam daratan dan menimbulkan bekas kawah yang besar pernah terjadi di ...
Arizona, Amerika Serikat
Perancis
Green Land
Brazil
perhatikan gambar , istilah pada gambar tersebut adalah ...
Black hole
cakram nebula
bimasakti
andromeda
Berikut ini adalah gambar meteoroid yang sampai ke bumi sehingga disebut sebagai . . .
meteorit
asteroid
meteor
komet
Saat meteoroid bergesekan dengan atmosfer bumi maka akan menjadi panas dan berpijar yang biasa disebut sebagai . . .
komet
meteorit
meteor
Asteroid berkumpul membentuk sabuk asteroid yang terletak di antara planet . . . dan . . .
Bumi dan Mars
Mars dan Yupiter
Yupiter dan Saturnus
Mars dan Saturnus
Benda langit tersebut bernama
meteorid
komet
asteroid
bulan
Benda angkasa yang berukuran kecil yang mengorbit Matahari dan sebagian besar pada tata surya mengorbit sebagai sabuk yang memisahkan antara Mars dan Yupiter.
Benda yang dimaksud adalah ....
Asteroid
Meteoroid
Meteor
Meteorit
Benda luar angkasa berukuran kecil yang memasuki atmosfir bumi (terlihat seperti bintang jatuh) dan habis terbakar di atmosfir Bumi karena gesekan dan terbakar habis dinamakan ....
Asteroid
Meteroid
Meteor
Meteorit
Batu luar angkasa yang berukuran kecil yang masuk ke atmosfir bumi dan tidak habis terbakar sehinggah sampai dipermukaan bumi dinamakan ....
Asteroid
Meteoroid
Meteor
Meteorit
Benda langit yang tersusun dari material gas dan air yang telah mengeras menjadi es disebut ....
Asteroid
Komet
Meteor
Meteroid
Ekor komet terlihat memanjang dan selalu ….
Berputar-putar
Mendekati matahari
Membelakangi arah matahari
Mengarah ke arah matahari
Saat mendekati matahari, ekor komet berada di belakang dan makin ....
Panjang
Pendek
Besar
Kecil
Meteoroid yang terbakar di atmosfer jika dilihat dari Bumi tampak seperti bintang jatuh atau bintang beralih yang disebut ....
Komet
Meteoroid
Ekor Komet
Meteor
Alat yang biasa digunakan untuk melihat benda langit adalah...
Mikroskop
Termometer
Stetoskop
Teleskop
Perhatikan data berikut ini!
(1) Memiliki awan Hidrogen.
(2) Mengitari matahari dengan orbit lingkaran.
(3) Memiliki ekor panjang.
(4) Berwarna kemerah-merahan.
Dari pernyataan di atas yang merupakan ciri-ciri dari komet adalah ….
1 dan 2
1 dan 3
2 dan 3
3 dan 4
Matahari berada di gugusan Galaksi ….
Andromeda
Black Eye
Magellan
Bimasakti
Serpihan batu dan logam kecil yang terapung dan bergerak di angkasa.
Meteorit
Meteoroid
Asteroid
Komet
Komet beredar mengelilingi Matahari dalam orbitnya yang berbentuk ____________
Gelang
Elips
Separa bulat
Segiempat
Berikut ini yang merupakan ciri-ciri sabuk asteroid, kecuali ....
Membatasi planet dalam dan planet luar
Merupakan bongkahan batu
Tersusun atas gas beku dan debu
Memiliki orbit sendiri
Benda langit yang berupa bola gas kebirubiruan dan memiliki ekor berwarna putih, adalah ...
Meteorid
Asteroid
Komet
Bulan
Penyebab bintang memiliki warna yang berbeda-beda adalah ....
ukurannya berbeda-beda
perbedaan suhu permukaan bintang
jaraknya jauh dari bumi
karena pantulan cahaya
Apakah yang akan terjadi apabila komet menghampiri Matahari?
Komet akan mencair, kelihatan membara dan menghasilkan ekor panjang yang bersinar.
Komet akan terus menyala dan terbakar.
Komet akan semakin perlahan kerana terdapatnya tarikan graviti Matahari.
Ekor komet akan sentiasa menghala ke arah Matahari.
Explore all questions with a free account