PM IPA - Struktur & Fungsi Makhluk Hidup

Assessment
•
Fani Ihwan Ivan
•
Science
•
6th Grade
•
183 plays
•
Medium
Student preview

20 questions
Show answers
1.
Multiple Choice
fungsi bagian tumbuhan yang ditunjuk anak panah adalah . . . .
menyerap unsur hara dari dalam tanah
melindungi akar saat menembus tanah
menyimpan makanan cadangan
menyerap air dari dalam tanah
2.
Multiple Choice
Fungsi tanduk pada rusa adalah untuk . . . .
alat komunikasi
alat keseimbangan
mengusir serangan pengganggu
mempertahankan diri dari musuh
3.
Multiple Choice
Pada saat membuat klepon, Annisa menambahkan larutan daun saji ke dalam adonan klepon tersebut. Manfaat daun suji pada pembuatan klepon adalah . . . .
untuk mengawetkan klepon
sebagai bahan penyedap
sebagai bahan pewarna
untuk memberi aroma
4.
Multiple Choice
Hewan seperti gambar banyak dibudidayakan oleh manusia karena kulit hewan tersebut dapat dimanfaatkan sebagai bahan pembuatan . . . .
tas
keset
karpet
wayang kulit
5.
Multiple Choice
Pada saat membuat kolak, ibu menambahkan pandan ke dalamnya. Bagian tumbuhan pandan yang dimanfaatkan ibu untuk membuat kolak beserta manfaatnya adalah . . . .
buah, untuk bahan pewarna
daun, untuk memberi aroma
batang, untuk bahan penyedap
akar, untuk mengawetkan kolak
Explore all questions with a free account
Find a similar activity
Create activity tailored to your needs using
ULANGAN HARIAN IPA KELAS 6 TEMA 2 SUBTEMA 3

•
6th Grade
IPA KLS 4 SD/MI

•
4th Grade - University
Ciri Khusus Makhluk Hidup

•
6th Grade
struktur dan fungsi Makhluk hidup

•
6th Grade
Aisyah IPA pelestarian lingkungan.

•
6th Grade
Adaptasi makhluk hidup

•
6th Grade
ADAPTASI MAKHLUK HIDUP

•
6th Grade
Fungsi bagian tubuh tumbuhan/hewan

•
6th - 8th Grade