No student devices needed. Know more
15 questions
Suatu proses sosial antara dua orang atau lebih (kelompok), dimana salah satu pihak berusaha menyingkirkan pihak lawan dengan menghancurkanya dan membuat tidak berdaya disebut..
konflik
perceraian
perundingan
kekacauan
kelarasan
Raden berasal dari keluarga Keraton. sejak kecil Raden diajarkan nilai dan tata karma yang kuat oleh keluarganya. Nilai-nilai tersebut tertanam dalam diri Raden dan menjadi kebiasaan serta acuan dalam berperilaku. Akan tetapi ketika memasuki SMA, Raden cenderung kesulitan untuk bergaul dengan teman-temannya. Bahkan sering mengalami perselisihan dengan teman-temannya. raden menganggap perilaku teman-temannya cenderung kasar dan kurang menjunjung tata krama.
Faktor penyebab terjadinya konflik tersebut adalah..
perubahan sosial yang cepat dalam masyarakat
perbedaan antarperorangan
bentrokan kepentingan
perbedaan keyakinan
perbedaan ekonomi
Perhatikan jenis-jenis konflik berikut!
1. Konflik intrapersonal
2. konflik pribadi
3. konflik Rasial
4. konflik antar kelas sosial
5. konflik intergroup
Klasifikasi jenis-jenis konflik sosial menurut Soerjono Soekanto ditunjukkan oleh angka..
1, 2, dan 3
1, 2, dan 4
2, 3, dan 4
2, 3, dan 5
3, 4 dan 5
Konflik yang terjadi di dalam diri seseorang ketika individu harus dihadapkan dua pilihan atau lebih disebut…
konflik intergroup
konflik intragroup
konflik intraorganisasi
konflik interpersonal
konflik intrapersonal
Cara penyelesaian konflik melalui pengadilan disebut..
mediasi
arbitrase
stalemate
adjudikasi
kompromi
Salah satu akibat positif konflik adalah..
adanya perbedaan kepribadian dan kepentingan
menerima keputusan sepihak
bertambah kuatnya rasa solidaritas antar sesama anggota
merdekanya salah satu pihak
adanya integrasi sosial
Dibawah ini yang termasuk kekerasan tertutup adalah..
Pemukulan
KDRT
tawuran
perkelahian
mengancam
Antara golongan tua sering terjadi ketidak sepamahan dengan golongan muda terkait dengan permasalahan kemajuan zaman. Maka mereka kadang terlibat konflik yang disebabkan oleh...
kepentingan
cara Pandangan
usia
tingkat pendidikan
pemahaman
Dampak negatif adanya konflik adalah sebagai berikut, kecuali...
konflik dapat menimbulkan keretakan hubungan antara individu dan kelompok
konflik menyebabkan rusaknya berbagai harta benda dan jatuhnya korban jiwa
konflik menyebabkan adanya dominasi kelompok pemenang
konflik menyebabkan adanya perubahan kepribadian
konflik menyebabkan integrasi sosial
Proses penyesuaian diantara unsur-unsur yang saling berbeda dalam kehidupan masyarakat sehingga menghasilkan pola kehidupan masyarakat yang memiliki keserasian fungsi disebut..
Disintegrasi sosial
integrasi sosial
Homogenitas
Primordalisme
Etnosentrisme
Terciptanya integrasi sosial di dalam masyarakat dapat dilihat dari..
adanya pola pikir seragam
terwujudnya ketentraman dalam kehidupan bersama
terciptanya dominasi salah satu kelompok masyarakat
nilai sosial ditentukan oleh salah seorang anggota kelompok
timbulnya kesamaan kehendak diantara anggota masyarakat
Semboyan Bhinneka Tunggal Ika merupakan contoh dari bentuk integrasi..
Normatif
fungsional
Koersif
Diskriminasi
Kekerabatan
Integrasi yang dilandasi oleh adanya kesamaan kepentingan, tujuan, dan kegemaran disebut..
integrasi bangsa
integrasi koersif
integrasi kekerabatan
integrasi asosiasi (perkumpulan)
integrasi fungsional
Berikut ini yang merupakan faktor-faktor yang dapat memperlambat terjadinya integrasi sosial adalah...
perbedaan status sosial
adanya homogenitas kelompok
perpindahan fisik
efesiensi komunikasi
saling menghargai
Perhatikan faktor-faktor berikut!
1. Adanya perasaan superiotas oleh salah satu kelompok
2. Kesediaan berkoran demi kebaikan bersama
3. Masyarakat terdiskriminasi
4. terbentuk persatuan di antara anggota kelompok
5. Adanya keinginan untuk saling bersatu
Faktor pendorong integrasi sosial yang tepat ditunjukkan oleh angka….
1, 2 dan 3
1, 2 dan 4
1, 3 dan 5
2, 4 dan 5
3, 4 dan 5
Explore all questions with a free account