Sekolah dan Keluarga Sebagai Tempat Melatih Disiplin

Sekolah dan Keluarga Sebagai Tempat Melatih Disiplin

Assessment

Assessment

Created by

Edila Juardi Harahap S.Pd.I lajuardiharahap16@gmail.com

Religious Studies

7th Grade

14 plays

Hard

Student preview

quiz-placeholder

20 questions

Show answers

1.

Multiple Choice

2 mins

1 pt

Jojo dan Rara adalah anak yang sangat disiplin dalam melaksanakan tugas dan kewajiban di rumah. Kedisiplinan memang sangat perlu dimiliki oleh setiap keluarga agar ... .

setiap anggota keluarga mendapatkan hadiah dari orang tua, sebab orang tua akan merasa senang jika anak-anaknya disiplin dalam menjalankan tugas

orang tua dan anak mengerti perbedaan tugas dan tanggungjawabnya masing-masing sehingga tidak ada yang saling menyalahkan

dapat menata kehidupan keluarga sehingga tiap anggota keluarga memahami hak dan kewajibannya dan melaksanakannya dengan tulus ikhlas

membuat tata tertib dan peraturan-peraturan rumah tangga sehingga setiap anggota keluarga tidak merasa nyaman di rumah

2.

Multiple Choice

2 mins

1 pt

Secara umum pengertian disiplin adalah tindakan untuk melaksanakan serta menaati peraturan, tata tertib yang berlaku di lembaga tertentu. Pelaksanaan disiplin akan senantiasa merujuk kepada ... .

adat istiadat dalam daerah tertentu

hukuman sebagai penentu perilaku

norma sebagai penentu perilaku

kebiasaan di tempat umum

3.

Multiple Choice

2 mins

1 pt

Untuk mengatur perilaku dan tata kehidupan manusia, apalagi anak-anak dan remaja, sangat diperlukan sikap disiplin sebab perilaku manusia dewasa di pengaruhi oleh ... .

pola asuh dan disiplin yang ditanamkan sejak kecil atau dalam kandungan

cara penanaman dan pendidikan saat dalam pekerjaannya

pemimpin yang bijaksana yang diidolakan dan dikenal sejak kecil

pendidikan sekolah dari TK sampai Perguruan Tinggi membuat peraturan

4.

Multiple Choice

2 mins

1 pt

Sekolah membuat peraturan dan tata tertib siswa, setiap siswa harus disiplin dalam mematuhinya. Tujuan sekolah membuat tata tertib adalah ... .

agar siswa tidak membawa benda-benda terlarang ke sekolah

mewujudkan proses belajar mengajar yang baik dan berkualitas

terdapat perbedaan yang jelas antara tugas guru dan siswa

mewujudkan kerja sama yang berkualitas antara siswa dan guru

5.

Multiple Choice

2 mins

1 pt

Manusia adalah makhluk individu dan sosial. Sebagai makhkuk individu, manusia memiliki ciri, sifat, kepribadian, latar belakang, pola pikir, dan kepentingan yang berbeda-beda. Tetapi sebagai makluk sosial, manusia harus menjalani hubungan dengan orang lain. Agar kehidupan dan kegiatan dapat berjalan dengan baik, diperlukan ... .

peraturan dari luar negeri yang harus dipatuhi oleh semua orang

pemimpin besar dan kuat sehingga tidak ada kelompok yang mengalahkan

norma, nilai, peraturan untuk mengatur kehidupan manusia

nasihat dari para dewa dan nabi yang mengerti keadaan masyaraka

Explore all questions with a free account

or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?

Find a similar activity

Create activity tailored to your needs using

Quizizz AI
ULANGAN HARIAN KELAS VII

20 questions

ULANGAN HARIAN KELAS VII

assessment

7th Grade

ASESMEN DIAGNOSTIK DISIPLIN DIRUMAH DAN DI SEKOLAH

20 questions

ASESMEN DIAGNOSTIK DISIPLIN DIRUMAH DAN DI SEKOLAH

assessment

7th Grade

Soal Latihan Bab 12 dan Bab 13 Agama Kristen kelas 7

20 questions

Soal Latihan Bab 12 dan Bab 13 Agama Kristen kelas 7

assessment

7th Grade

Disiplin sebagai wujud ketaatan pada firman Tuhan

20 questions

Disiplin sebagai wujud ketaatan pada firman Tuhan

assessment

7th Grade

Kedisiplinan

20 questions

Kedisiplinan

assessment

7th Grade

Sekolah dan Keluarga Sebagai Tempat Melatih Disiplin

20 questions

Sekolah dan Keluarga Sebagai Tempat Melatih Disiplin

assessment

7th Grade

Disiplin Sebagai Ketaatan

20 questions

Disiplin Sebagai Ketaatan

assessment

7th Grade

Tugas Disiplin

15 questions

Tugas Disiplin

assessment

7th Grade