No student devices needed. Know more
10 questions
Jenis tanah yang banyak terdapat di daerah rawa adalah....
pasir
kapur
humus
gambut
Tanah merupakan hasil pelapukan dari....
tanah liat
pasir
batuan
tebing
Tanah yang mengandung sedikit bahan organik yang berasal dari makhluk hidup dan merupakan jenis tanah yang tidak begitu subur disebut....
tanah berpasir
tanah humus
tanah liat
tanah berkapur
Suatu tanah terbentuk dari lumpur sungai yang mengendap di daerah dataran rendah. Tanah ini bersifat subur sehingga cocok digunakan sebagai tanah pertanian. Tanah yang dimaksud adalah....
humus
podzolik
aluvial
pasir
Salah satu ciri tanah berhumus adalah mengandung banyak...
pasir
kapur
humus
air
Tanah liat banyak digunakan dalam pembuatan kerajinan berupa...
mainan
alat musik
kaca
keramik
Hasil pelapukan dan pembusukan tumbuhan yang dapat menyuburkan tanah disebut....
gambut
humus
endapan
lumut
Butiran tanah yang paling kecil adalah....
kapur
debu
pasir
kerikil
Lapisan tanah yang paling subur terdapat pada lapisan....
batu induk
bawah
atas
tengah
Penyusun-penyusun tanah adalah....
batu, kerikil, pasir, lumpur, tanah liat, tanah gambut
batu, kerikil, pasir, lumpur, tanah liat, debu
batu, kerikil, pasir, humus, tanah liat, debu
batu, kerikil, kapur, lumpur, tanah liat, debu
Explore all questions with a free account