No student devices needed. Know more
20 questions
1. Organisme yang termasuk ke dalam Kingdom Protista memiliki ciri....
A. Uniseluler atau multiseluler, eukariotik
B. Uniseluler, prokariotik, dan anaerob
C. Uniseluler atau multiseluler, prokariotik
D. Uniseluler atau multiseluler, aerob
E. Uniseluler, prokariotik hidup sebagai parasit
2. Jenis alga bermanfaat dalam produksi agar-agar salah satunya adalah Gelidium. Alga tersebut termasuk kedalam filum....
A. Phaeophyta
B. Chrysophyta
C. Chlorophyta
D. Pyrrophyta
E. Rhodophyta
3. Perhatikan gambar diatas!
Organisme yang tergolong kelas Rhizopoda ditunjukkan oleh gambar nomor....
A. (1) dan (2)
B. (2) dan (3)
C. (3) dan (4)
D. (4) dan (5)
E. (5) dan (6)
4. Berikut adalah ciri-ciri mikroorganisme:
1) Tubuhnya tersusun atas sel prokariotik
2) Memiliki kloroplas
3) Hidup di tempat yang kaya zat organik
4) Memerlukan oksigen bebas
5) Tubuhnya tersusun atas sel eukariotik
Protista mirip tumbuhan memiliki ciri....
A. 1) dan 2)
B. 1) dan 3)
C. 2) dan 3)
D. 2) dan 4)
E. 2) dan 5)
5. Di bawah ini merupakan sifat-sifat mikroorganisme:
1) Bersel satu
2) Eukariotik
3) Bentuk sel tetap
4) Berbulu cambuk
5) Bersilia
Sifat-sifat yang merupakan ciri Flagellata adalah....
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 2), dan 4)
C. 1), 2), dan 5)
D. 1), 3), dan 4)
E. 1), 3), dan 5)
6. Organisme bersel satu, bentuknya tidak tetap, bergerak dengan kaki semu, dan habitat di tempat lembab. Organisme tersebut digolongkan ke dalam....
A. Protozoa kelas Sporozoa
B. Mastigospora kelas Rhizopoda
C. Protozoa kelas Ciliata
D. Protozoa kelas Rhizopoda
E. Protozoa kelas Flagellata
7. Perhatikan gambar diatas!
Protozoa pada gambar diatas tergolong kedalam ...
A. Ciliata
B. Sporozoa
C. Flagellata
D. Rhizopoda
E. Apicomplexa
8. Protozoa dan alga termasuk kedalam kingdom protista. Namun, protozoa berbeda dengan alga karena alga bersifat ...
A. Heterotrof
B. Fotoautotrof
C. Prokariotik
D. Kemoautotrof
E. Eukariotik
9. Alat gerak yang digunakan pada protista gambar diatas adalah ...
A. Cilia
B. Flagel
C. Sporozoa
D. Pseudopodia
E. Tidak memiliki alat gerak
10. Phaeophyta merupakan jenis ganggang yang hidup di laut, Phaeophyta mengandung pigmen dominan berupa...
A. Fukosantin
B. Fikosianin
C. Fikoeritrin
D. Xantofil
E. Karoten
11. Protista pada gambar memiliki alat gerak berupa ....
A. Rambut getar
B. Kaki semu
C. Bulu cambuk
D. Pseudopodia
E. Tidak memiliki alat gerak
12. Pada uji laboratorium terhadap feses manusia, ditemukan mikroorganisme uniseluler tidak berklorofil, berambut getar, dan menyebabkan diare. Organisme tersebut adalah ...
A. Paramecium caudatum
B. Balantidium coli
C. Stentor roeseli
D. Didinium sp.
E. Vorticella sp.
13. Gambar sirip ikan diatas terdapat bercak putih yang merupakan protista. Protista tersebut termasuk ke dalam...
A. Jamur lendir plasmodial
B. Jamur lendir seluler
C. Jamur air
D. Protozoa
E. Sporozoa
14. Terdapat kelompok Protista yang dikelompokkan mirip jamur (Fungi). Alasan dikelompokkan menjadi Protista yang mirip dengan jamur yaitu....
A. Tidak memiliki klorofil, autotrof, memiliki spora
B. Tidak memiliki klorofil, heterotrof, memiliki spora
C. Memiliki spora, heterotrof, memiliki alat gerak
D. Memiliki spora, autotrof, eukariotik
E. Eukariotik, heterotrof, memiliki klorofil
15. Plasmodium vivax yang menjadi penyebab penyakit malaria tertiana masuk ke dalam tubuh manusia melalui gigitan nyamuk Anopheles betina dalam bentuk....
A. Tropozoit
B. Merozoit
C. Gametosit
D. Ookinet
E. Sporozoit
16. Algae dapat melakukan reproduksi secara seksual. Gambar diatas merupakan algae hijau Spirogyra sp. yang sedang melakukan reproduksi seksual secara ...
A. Singami
B. Konjugasi
C. Anisogami
D. Sporozoid
E. Isogami
17. Rhizopoda yang fosilnya dapat dimanfaatkan sebagai petunjuk adanya sumber minyak bumi yaitu....
A. Foraminifera
B. Radiolora
C. Difflugia
D. Amoeba
E. Arcella
18. Pemutusan sebagian tubuh menjadi individu baru merupakan cara reproduksi alga yang disebut....
A. Konjugasi
B. Singami
C. Fragmentasi
D. Isogami
E. Sporogami
19. Lalat tsetse membawa protista dalam tubuhnya. Jika lalat tsetse hinggap pada makanan dan termakan oleh manusia maka akan mengakibatkan penyakit tidur. Protozoa yang berada pada lalat Tsetse yaitu....
A. Trypanosoma evansi
B. Trypanosoma cruzi
C. Trypanosoma vaginalis
D. Trypanosoma brucei
E. Trypanosoma donovani
20. Grafik di atas menunjukkan fase inkubasi Plasmodium. Jenis malaria apakah dari kasus tersebut?
A. Malaria Tropikana
B. Malaria Tertiana
C. Malaria Kuartana
D. Malaria Americana
E. Malaria Africana
Explore all questions with a free account