No student devices needed. Know more
50 questions
Berdasarkan gambar, bahan yang mungkin bisa digunakan untuk pembentukan biogas adalah....
sampah organik, feces, limbah pertanian, limbah nuklir
sampah rumah tangga, bahan anorganik, feces, sisa daun
limbah pertanian, sisa pakan ternak, sampah organik, feces
sisa minyak bumi, limbah rumah tangga, feces, bangkai hewan
Energi ramah lingkungan yang bisa dimanfaatkan manusia adalah....
kerosene
avtur
solar
biogas
Pemanfaatan sumber energi ramah lingkungan dengan panas bumi ditunjukkan gambar....
Sumber energi tidak ramah lingkungan ditunjukkan gambar....
Contoh renewable energi adalah....
Manfaat biopori bagi kesehatan....
mengurangi genangan air
mencegah penularan penyakit malaria
melakukan proses pengomposan
membuat lingkungan tidak mudah banjir
Biodiesel adalah biosolar yang dihasilkan dari berbagai jenis biji-bijian, antara lain....
biji padi
biji mangga
biji jarak
biji kersen
Alat dalam gambar memiliki sumber energi berupa....
biodiesel
biogas
solar sel
biosolar
Manfaat teknologi dalam gambar antara lain....
menampung sampah anorganik
peresapan air ke dalam tanah
mengurangi penguapan
menumbuhkanparasit tanah
Bahan baku pembuatan bioetanol adalah....
singkong, jagung dan sorgum
pepaya, singkong, dan mangga
apel, jagung dan jarak
pisang, mangga dan bambu
Bahan baku pembuatan biosolar yang dikembangkan di Indonesia adalah....
jagung dan sorgum
minyak sorgum dan biji jarak
kelapa dan jagung
minyak jarak dan minyak sawit
Proses fermentasi bahan baku yang digunakan untuk mengahasilkan produk dalam gambar adalah....
hidrolisis karbohidrat menjadi gula dan penguraian gula menjadi bioetanol
destilasi minyak jagung menghasilkan gas methana
fermentasi anaerob asam acetat menjadi methana
filterisasi minyak dalam selulosa dan lignin
Manfaat penggunaan biofuel bagi kelangsungan hidup manusia adalah....
menurunkan jumlah nitrogen di alam
mengurangi perusakan ozon
bahan bakar yang renewable
melindungi bumi dari radiasi sinar UV
Para ahli otomotif telah mengembangkan kendaraan hybrid, yaitu kendaraan yang menggunakan sumber energi berupa....
BBM dan energi surya
energi listrik dan baterai
solar sel dan listrik
BBM dan biofuel
Perilaku bijaksana untuk menghemat energi untuk siswa antara lain....
jika berangkat sekolah lebih pagi agar terhindar dari kemacetan
menggunakan air dengan shower dan kran otomatis
menggunakan lampu belajar dari neon 100 watt agar lebih terang
menyeterika baju dulu setiap kali berangkat ke sekolah agar rapi
Sumber energi yang ramah lingkungan adalah....
Unrenewable energy sebaiknya dihemat penggunaannya, sebab....
dapat diperbarui lagi
banyak menghasilkan polutan
lebih mencemari lingkungan
tidak bisa diperoleh lagi dimasa datang jika sudah habis
Pemanfaatan sisa bahan organik seperti diagram dalam gambar untuk menghasilkan energi disebut....
biofuel
biogas
biopower
biomagnification
Teknologi resapan seperti dalam gambar dikenal dengan sebutan....
biopori
biosel
biofuel
biogas
Manfaat biopori bagi manusia adalah....
mencegah banjir dan penyebaran penyakit yang disebabkan genangan air
menyuburkan tanah dan menambah sampah organik bagi tumbuhan
menjaga kelestarian organisme tanah dan meningkatkan jumlah serangga vektor DBD
menyimpan cadangan air dan meningkatkan jumlah mikroorganisme patogen
Tanaman seperti pada gambar dimanfaatkan manusia untuk fitoremidiasi, salah satu peran tanaman tersebut sebagai tanaman fitoremidiasi adalah....
mengurangi pencemaran tanah akibat senyawa detergen
mengurangi pencemaran air oleh limbah minyak
menetralisir sinar radioaktif yang dihasilkan oleh monitor komputer
sebagai tanaman hias
Mobil yang menggunakan fuel cell untuk menggerakkan motor listrik ditunjukkan gambar....
Keuntungan mobil elekrik bagi lingkungan adalah....
memiliki kecepatan sampai 100 km/jam
mengurangi pencemaran udara sehingga dapat mengurangi efek rumah kaca
mobil bisa diisi ulang dengan bahan bakar listrik
menggunakan energi listrik yang disimpan dalam baterei
Keunggulan dari penggunaan panel surya untuk menghasilkan energi listrik adalah sebagai berikut....
menghasilkan energi listrik siang dan malam
membutuhkan panel surya dengan biaya yang cukup besar
tidak menghasilkan gas emisi rumah kaca
mudah dipasang dimana saja meskipun di daerah kutub
Mikroorganisme yang berperan dalam fermentasi sampah organik menjadi gas methana adalah...
Aspergillus wentii
Methanobacterium sp.
Rhyzopus oryzae
Lactobacillus bulgaricus
Pemurnian air adalah proses mengeluarkan bahan kimia yang tidak diinginkan, bahan, dan kontaminan biologis dari air yang terkontaminasi. Tujuannya adalah untuk menghasilkan sesuai air untuk tujuan tertentu. Fungsi utama penambahan arang tempurung kelapa adalah....
menjernihkan air
membunuh kontaminan biologis
memurnikan air
menyerap racun dan radikal bebas
Proses pengolahan minyak mentah menjadi berbagai produk bahan bakar seperti dalam gambar dilakukan dengan prinsip .....
filterisasi
kromatografi
destilasi
sublimasi
Penduduk pedesaan membuah tanki seperti tampak dalam gambar yang dimanfaatkan untuk proses fermentasi sampah organik secara anaerob, produk yang dihasilkan dari alat tersebut adalah....
pupuk kompos
biogas
zat asam
urea
Manfaat utama alat seperti dalam gambar bagi tumbuhan adalah....
menambah jumlah serangga dalam tanah
menambah kesuburan dan penyimpanan air
menguraikan zat anorganik menjadi zat organik
meningkatkan persediaan zat yang bersifat basa bagi tanah
Bagian permukaan bumi yang merupakan tempat hidupnya berbagai jenis mikroorganisme, tumbuhan, hewan dan manusia adalah....
tanah
air
humus
salju
Susunan atau agregasi partikel-parikel primer tanah (pasir, debu, liat) secara alami menjadi berbagai kelompok partikel yang satu sama lain berbeda dalam ukuran dan bentuknya, dan dibatasi oleh bidang-bidang dikenal sebagai....
struktur tanah
tekstur tanah
kualitas tanah
ukuran tanah
Lapisan tanah yang paling banyak mengandung bahan organik adalah lapisan....
A
B
C
D
Lapisan tanah yang paling banyak mengandung bahan organik adalah lapisan....
A
B
C
D
Terasering atau sengkedan merupakan metode konservasi dengan membuat teras-teras seperti pada gambar, berikut merupakan keuntungan terasering kecuali....
mengurangi erosi
untuk mengurangi diameter gunung
menahan air sehingga mengurangi kecepatan dan jumlah aliran permukaan
memperbesar peluang penyerapan air oleh tanah.
Kejadian dalam gambar pada umumnya disebabkan oleh....
penambangan liar
hujan deras
lahan yang gundul
kurangnya pohon dengan perakaran kuat
Cara untuk meningkatkan daya dukung lingkungan pada wilayah tampak pada gambar adalah... .
dijadikan suaka alam
dilakukan bioremidiasi
alih lahan untuk pertanian
konservasi tanah dengan penghijauan
Berdasarkan gambar tersebut, bagian tanah yang hilang terbawa air adalah....
batuan induk
tanah kars
tanah laterit
tanah humus
Tipe tanah yang dimanfaatkan manusia untuk membuat benda seperti pada gambar adalah....
tanah lempung
tanah liat
tanah laterit
padas
Jenis tanah yang paling kaya sisa bahan organik sehingga sesuai untuk menanam adalah....
Bagian tanah yang paling banyak mengandung mikroorganisme tanah ditunjukkan lapisan nomor....
1
2
3
4
Perhatikan data berikut:
Tanahnya sulit menyerap air sehingga tidak cocok untuk dijadikan lahan pertanian. Tekstur tanahnya cenderung lengket bila dalam keadaan basah dan kuat menyatu antara butiran tanah yang satu dengan lainnya. Dalam keadaan kering, butiran tanahnya terpecah-pecah secara halus. Merupakan bahan baku pembuatan tembikar dan kerajinan tangan lainnya yang dalam pembuatannya harus dibakar dengan suhu di atas 1000oC.
Jenis tanah seperti pada data tersebut adalah....
tanah liat
tanah lempung berpasir
tanah laterit
tanah pasir
Jika permukaan tanah terlihat gundukan tanah berbutir seperti gambar, menandakan bahwa tanah tersebut subur, karena....
banyak terdapat mikroorganisme
banyak terdapat cacing yang menggemburkan tanah
terdapat semut di dalam tanah tersebut
terdapat rayap yang menghuni lapisan tanah tersebut
Peranan tanah bagi keberlangsungan kehidupan yang paling sesuai adalah...
tempat hidup organisme
sumber panas
proses fermentasi barang tambang
penyedia gas helium terbesar
Peran organisme tanah adalah....
pengurai polutan dalam air
decomposer
lumbung mineral
pencegah banjir
Proses pembentukan tanah terjadi karena proses biologi, kimiawi dan fisik. Pendukung terjadinya proses fisik terbentuknya tanah antara lain ....
reaksi fermentasi oleh mikroorganisme tanah
pelapukan batuan oleh karena perubahan cuaca, curah hujan dan gempa bumi
penguraian batang tanaman, bangkai dan sisa makhluk hidup
adanya reaksi kimia zat dalam tanah
Hasil aktivitas biologis yang dilakukan oleh makhluk dalam gambar dapat mempengaruhi....
komponen, suhu, kadar air dan tingkat keasaman tanah
salinitas, kesuburan, kelembaban udara dan tingkat asam basa
struktur, sudut kemiringan lereng, kesuburan tanah
kesuburan, tekstur tanah, dan kegemburan tanah
Makhluk yang berperan sebagai dekomposer adalah....
fungi, alga dan jangkrik
jamur, bakteri dan cacing tanah
cacing tanah, bakteri dan ubur-ubur
jamur, lumut dan rumput
Banyak pantai terkikis terkena abrasi. Upaya yang seharusnya dilakukan manusia untuk mengatasi hal tersebut adalah ____
membuat bendungan
menanam pohon kelapa
melestarikan hutan mangrove
memperbaiki jalan di pantai
Upaya untuk menganggulangi bencana tanah longsor yang tepat adalah ____
Melakukan pengerukan dasar sungai
Menanam tanaman di sepanjang lereng
Menebang pohon secara acak
Menyirami tanaman di sepanjang lereng
Hujan dan air mengalir dapat mengikis tanah. Tanah dari daerah yang paling banyak terkikis adalah ....
daerah datar dengan rerumputan
daerah datar yang tandus
daerah miring yang tandus
daerah miring dengan semak-semak
Explore all questions with a free account