Sejarah Indonesia SMT 3 (kelas cepat)

Assessment
•
Fitria Purnamasari
•
History
•
11th Grade
•
12 plays
•
Medium
Student preview

50 questions
Show answers
1.
Multiple Choice
Alasan jatuhnya Konstantonipel ke tangan Turki Utsmani menjadi latar belakang penjelajahan Samudera adalah ....
hilangnya pusat perdagangan dunia
tidak ada sumber rempah-rempah
menjadikan Turki Utsmani sebagai kerajaan Islam terbesar
wiilayah Asia menjadi buruan utama bangsa Barat
persaingan dagang semakin kuat di kalangan bangsa Eropa
2.
Multiple Choice
manakah pilihan di bawah ini yang paling tepat menjadi latar belakang penjelajahan Samudera oleh bangsa Barat?
adanya buku Imago Mundi karya Marco Polo
dorongan Gold, Glory, Gospel
anggapan bumi itu datar
banyaknya daerah jajahan
perjanjian Tordesilas
3.
Multiple Choice
yang dimaksud dengan 'glory' dalam motif 3G adalah ....
meraih kejayaan sebagai bangsa yang kuat
menyebarkan agama
menaklukan wilayah jajahan
meraih kekayaan yang sebanyak-banyaknya
perdamaian dunia
4.
Multiple Choice
tokoh penjelajahan samudera yang mencapai Tanjung Harapan adalah ....
Bartholomeus Diaz
Sebastian Del Cano
Ferdinand Magelhaenz
James Cook
Vasco Da Gama
5.
Multiple Choice
Bangsa Barat yang sampai pertama kali di Indonesia adalah ....
Belanda
Spanyol
Portugis
Inggris
Prancis
Explore all questions with a free account
Find a similar activity
Create activity tailored to your needs using
PAS SEJARAH INDONESIA KELAS XI DESEMBER 2020

•
11th Grade
Sejarah kelas 11

•
11th Grade
Sejarah perlawanan daerah - pergerakan nasional

•
11th Grade
perlawanan bangsa indonesia melawan kolianlisme

•
11th Grade
soal sejarah kaelas 11 sem ganjil 2024

•
11th Grade
Perlawanan rakyat indonesia Terhadap kolonialisme dan Imperialis

•
11th Grade
Quiz Sejarah Kolonialisme di Indonesia

•
11th Grade
3.2.PERLAWANAN BANGSA INDONESIA TERHADAP BANGSA BARAT

•
11th Grade