No student devices needed. Know more
40 questions
Negara berikut yang terkenal memiliki batasan tegas dalam memberikan batasan pangan fungsional adalah negara ….
Indonesia
India
Amerika
Jepang
Malaysia
Makanan fungsional alami merupakan ….
makanan yang memiliki fungsi
makanan yang bahan bakunya sulit dicari dan harganya tinggi
makanan yang sulit dicari
makanan yang sudah disediakan di alam dan perlu diolah terlebih dahulu untuk dapat dimakan
makanan yang sudah disediakan di alam tanpa perlu diolah karena dapat langsung dimakan atau digunakan
Susu mengandung berbagai zat yang berguna bagi pertumbuhan manusia terutama balita. Banyak produk olahan susu yang menjadi makanan khas di beberapa daerah di Indonesia, seperti dangke yang berasal dari daerah ….
Boyolali
Sulawesi Selatan
Sumatera Barat
Jawa Timur
Sumatera Selatan
Dibawah ini merupakan contoh makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan nabati, kecuali ….
nugget sayuran
kue lumpur kentang
kare kepiting
donat kentang
bakwan jagung
Dibawah ini merupakan contoh makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan hewani, kecuali ….
Bandeng isi khas Jawa Timur
Bakso Solo
Sate lilit
Kacang telor
Burger daging
Berikut yang bukan termasuk tujuan dilakukannya modifikasi pangan adalah….
Usia produk agar lebih awet
Meningkatkan tingkat higienis produk
Membuat produk dengan varian baru
Mempermudah produksi
Menghasilkan tekstur pangan yang berbeda
Kemasan digunakan untuk membungkus atau sebagai wadah yang dapat membantu megurangi/mencegah terjadinya kerusakan pada bahan yang ada didalamnya. Berikut yang bukan syarat-syarat bahan pengemas adalah ….
kedap air
tahan panas
tahan air
harganya mahal
tidak beracun
Harga dimana produsen tidak untung dan juga rugi, yang merupakan harga pokok dari suatu produk adalah pengertian dari ....
Harga jual
Harga pokok produksi
Harga beli
Harga penyusutan
Harga discount
Bila diketahui total biaya produksi Rp.200.000 dan menghasilkan 50 kemasan kripik, HPP (harga pokok produksi) dari kripik yang dihasilkan...
Rp.1.000.000
Rp.100.000
Rp.4.000
Rp.5.000
Rp.4.500
Berapakah pendapatan bersih yang dihasilkan bila diketahui penerimaan kotor Rp.350.000 dan total biaya produksi Rp.200.000 !
Rp.350.000
Rp.550.000
Rp.150.000
Rp.500.000
Rp.600.000
Biaya yang tidak bergantung pada volume produksi merupakan definisi dari …..
Biaya tetap
Biaya variable
Biaya sewa
Biaya pokok produksi
Biaya bahan baku
Penentuan harga jual produk dapat ditentukan dengan menghitung ….
keuntungan
harga pokok produksi
laba rugi
harga produksi dan harga jual
harga pokok produksi dan perkiraan keuntungan yang akan didapatkan
Salah satu manfaat jamu beras kencur adalah ….
mengurangi nafsu makan
baik untuk penderita diabetes
baik untuk penderita maag
tidak baik untuk dikonsumsi
mengobati sakit haid
Berikut yang bukan merupakan sarana promosi suatu produk adalah …..
sales promotion
advertising
publicity
market test
personal selling
Untuk meningkatkan permintaan produk dari konsumen seorang pengusaha harus melakukan promosi, Adapun tujuan dari promosi seperti dibawah ini, kecuali ….
Menarik minat konsumen baru
Adanya peningkatan permintaan produk dari konsumen
Peningkatan performa kerja perusahaan
Meniru produk pesaing
Komunikasi yang terjalin dalam promosi menjadi 2 arah
Dalam sistem konsinyasi, nama lain dari pihak yang dititipi barang disebut ….
consignment
conscience
conscientious
consignor
consignee
Makanan Diatas berasal dari
Padang
Yogyakarta
Jakarta
Makasar
lampung
Pada awalnya kita hanya bisa menemukan makanan khas daerah di tempat asalnya. Namun seiring dengan berkembangnya zaman, kita dapat menemukan makanan khas daerah di berbagai macam tempat, tidak hanya di daerah asalnya saja. Seperti mpek-mpek dan tekwan yang berasal dari Palembang dapat kita jumpai di berbagai tempat. Kesempatan yang muncul dan menjadi inspirasi bagi seseorang dalam melakukan usaha kuliner makanan khas daerah adalah disebut .…
Ide usaha
Peluang usaha
Kesempatan usaha
Keberhasilan usaha
Kegiatan usaha
Makanan dengan penampilan menarik akan menggugah selera, karena untuk mengkonsumsi makanan pandangan mata yang pertama bekerja, kemudian diikuti indera penciuman, kemudian lidah sebagai indera perasa. Untuk itu sebagai daya tarik konsumen pentingnya sebuah ….
Rasa yang enak
Aroma yang harum
Penyajian yang menarik
Harga yang terjangkau
Disukai para pencinta kuliner
Kamu melihat banyak remaja yang tidak menyukai produk makanan lokal. Alasan mereka adalah karena produk makanan daerah yang ada tidak memiliki rasa yang enak dan tidak menarik. Kamu sebagai pelaku bisnis kemudian berinisiatif untuk membuat produk makanan yang memiliki rasa yang enak dan menarik. Solusi yang kamu tawarkan adalah bagian dari tahapan menggali ide melalui …
pengalaman
Survey pasar
Data
Realita
komunitas bisnis
Hal – hal yang dapat menyebabkan kegagalan usaha adalah
Pesimis
Yakin
Kreatif
Percaya diri
Mental Positif
rika melakukan usaha membuat klepon aneka rasa. klepon rika banyak penggemarnya dan rasanya enak, hanya saja mudah basi. oleh karena itu rika membungkus klepon dalam keadaan kedap udara. sumber daya apakah yang harus diubah oleh rika untuk mengatasi masalah tersebut?
Man
Machine
Money
material
market
Bir pletok tidak seperti bir pada umumnya, karena bir pletok tidak mengandung alkohol. Minuman ini sangat fungsional bagi tubuh, minuman ini berasal dari...
Jakarta
Jawa Barat
Jawa Tengah
Jawa Timur
Berikut ini adalah cara pengolahan makanan yang tidak fungsional yaitu...
memasak dengan tingkat kematangan yang sesuai
mencuci bahan makanan dengan bersih
menggoreng dengan minyak pada suhu tinggi
memasak telur sampai matang
Perbedaan mendasar antara makanan fungsional dan suplemen atau obat adalah
makanan fungsional sulit didapat, suplemen atau obat mudah didapat
makanan fungsional lebih murah daripada suplemen atau obat
makanan fungsional tidak memerlukan dosis tertentu, suplemen atau obat memerlukan dosis tertentu
makanan fungsional sulit pengolahannya, suplemen atau obat tidak perlu pengolahan
makanan fungsional lebih beragam dari suplemen atau obat
Makanan / minumanfungsional adalah makanan hasil olahan dari bahan baku nabati dan hewani yang memiliki fungsi berikut , kecuali
pemenuhan gizi
membuat ketagihan
pemenuhan nutrisi
memiliki kandungan probiotik
menjaga kesehatan
Bila obat lebih berfungsi untuk mengobati suatu penyakit maka makanan fungsional lebih berfungsi pada
Pengobatan
Pencegahan
Penambahan penyakit
Tidak berfungsi apapun
Penularan
Membuat jamu instan dan membuat jamu dengan bentuk soft drink merupakan.....
Kreatif
Memanfaatkan peluang
Inovatif
Pandai mengambil kesempatan
Memanfaatkan ide
Berikut termasuk produk kesehatan khas daerah, kecuali ......
Minyak atsiri
Minyak Cajuput
Kunyit asam
Beras kencur
Soft drink
Salah satu cara pemasaran adalah sistem konsinyasi. Pengertian dari sistem konsinyasi adalah ......
Penjualan produk dengan membuat iklat dengan pamflet
Penjualan produk dengan sistem titip jual
Penjualan produk dengan sistem online
Penjualan produk dengan memamerkan produk
Penjualan produk dengan pembuatan brosur
Salah satu strategi yang paling efektif untuk mendukung penjualan minuman / makanan fungsional dapat dilakukan dengan cara.....
Meningkatkan jumlah produksi
Meningkatkan pemodalan usaha
Menghimpun jaringan usaha yang lebih luas dengan membuka cabang usaha baru
Mencari lokasi usaha yang tepat
Membuat kemasan yang menarik untuk meningkatkan pemasaran
Makanan dan minuman fungsional memiliki potensi yang besar untuk berkembang di Indonesia karena semakin banyaknya minat terhadap makanan dan minuman ini. Salah satu alasan yang mendukung peningkatan minat terhadap makanan funsional adalah....
Harga yang relatif terjangkau
Jaminan tidak ada campuran dari bahan kimia
Bahan baku yang berasal dari alam merupakan bahan yang aman
Proses produksi yang tradisional menjamin kualitas dan manfaat produk
Adanya penemuan-penemuan ilmiah manfaat makanan fungsional bagi tubuh
Fungsi makanan fungsional ada tiga yaitu primer, sekunder dan tersier. Pernyataan yang benar mengenai fungsi makanan fungsional tersier adalah....
Dapat memenuhi kebutuhan gizi
Dapat diterima oleh konsumen secara sensoris
Memiliki fungsi untuk menjaga kesehatan, mengurangi terjadinya suatu penyakit dan menjaga metabolisme tubuh
Dapat memenuhi kebutuhan pokok
Memiliki fungsi makanan estetik
Pernyataan dibawah ini yang bukan merupakan syarat makanan fungsional adalah....
Bahan berstandar mutu dan persyaratan keamanan dan persyaratan lain yang ditetapkan
Mempunyai manfaat bagi kesehatan yang di nilai dari komponen pangan fungsional berdasarkan kajian ilmiah Tim Mitra Bestari
Layak di sajikan dan di konsumsi
Memiliki karakteristik sensori : penampakan, warna, tekstur/ konsistensi dan cita rasa yangdapat diterima konsumen
Memiliki kandungan pengawet dan pewarna buatan yang ramah bagi tubuh
Bahan Makanan yang berasal dari Nabati adalah. . . .
Salah satu manfaat sumber daya nabati adalah sebagai bahan baku obat jenis tanaman dibawah ini yang berkhasiat mengobati penyakit, kecuali....
Jahe merah
Temulawak
Kunyit
Kamboja
Mahkota dewa
Hasil pemerahan susu yang mempunyai citarasa spesifik sebagai hasil fermentasi oleh bakteri tertentu disebut....
Krim
Yogurt
Es krim
Susu kedelai
Susu SKM
Contoh minuman fungsional dibawah ini kecuali....
Sekoteng
Kunyit asem
Yogurt
Tauco
Bandrek
Hal-hal yang harus diingat dalam penggunaan BTP adalah....
Gunakan BTP yang diijijnkan
Gunakan BTP yang tidak sesuai karakter produknya
Gunakan BTP yang sudah rusak
Berubah warna
Melebihi takaran penggunaan
Metode pemasaran system konsinyasi yang bisa dijalankan dalam rangka produk makanan fungsional pada konsumen yaitu....
Melakukan kerja sama dengan toko-toko kecil dan mini market
Memberi informasi
Memperlihatkan contoh produk
Menjelaskan lebih detail tentang produk
Area pemasaran
Explore all questions with a free account