No student devices needed. Know more
10 questions
Diketahui sisi siku-siku sebuah segitiga siku-siku adalah 8 cm dan 6 cm. Luasnya adalah ....
12 cm²
24 cm²
36 cm²
48 cm²
Sebuah persegi panjang memiliki perbandingan panjang dan lebar 5 : 3. Jika kelilingnya 64 cm, panjang persegi panjang adalah ....
20 cm
15 cm
12 cm
30 cm
Sebuah belah ketupat memiliki panjang diagonal 10 cm dan 24 cm. Panjang sisi belah ketupat adalah ....
18 cm
10 cm
13 cm
17 cm
Perhatikan gambar trapesium ABCD di bawah ini. Jika panjang AB = 21 cm, BC = 10 cm, dan CD = 9 cm, maka luas trapesium ABCD adalah ....
240 cm²
360 cm²
140 cm²
120 cm²
Dimas membeli layang-layang dengan ukuran diagonal 16 cm dan 21 cm. Jika harga setiap cm² layang-layang adalah Rp100,00, jumlah uang yang harus dibayarkan Dimas adalah ....
Rp14.000,00
Rp16.800,00
Rp17.200,00
Rp20.000,00
Jika keliling suatu segitiga 32 cm dan panjang sisi-sisinya adalah x, 2x, dan 5x, nilai sisi terpanjangnya adalah ....
4 cm
8 cm
16 cm
20 cm
Jumlah sudut dalam segitiga siku-siku sama kaki adalah ....
360°
270°
180°
90°
Sebuah tembok akan dipasangi batu marmer. Panjang tembok 16 m dan lebarnya 14 m. Jika setiap batu marmer memiliki sisi 40 cm, maka banyak batu marmer yang diperlukan adalah ....
1.600 buah
1.450 buah
2.000 buah
1.400 buah
Sebuah trapesium sama kaki ABCD dengan luas 312 cm², AB sejajar CD dan DE tegak lurus dengan AB. Diketahui panjang AB = 27 cm dan CD = 21 cm. Panjang DE adalah ....
13 cm
15 cm
17 cm
19 cm
Luas belah ketupat yang memiliki diagonal-diagonal 13 cm dan 6,5 cm adalah ....
40,25 cm²
26,25 cm²
84,5 cm²
42,25 cm²
Explore all questions with a free account