No student devices needed. Know more
12 questions
Gambar di atas merupakan bangunan dinding Masjid Mantingan yang terdapat banyak sekali hiasan ornamen. hal ini menunjukkan adanya akulturasi budaya Islam dengan. ...
India
Arab
Persia
Tiongkok
Mesir
1. Letak masjid umumnya didirikan berdekatan dengan istana kerajaan.
2. Bentuk menara masjid yang menyerupai candi.
3. Adanya mihrab/ tempat imam.
4. Bangunan masjid terletak ditempat yang tinggi.
5. Terdapat makam di sekitar bangunan masjid.
Pernyataan di atas yang menunjukkan akulturasi budaya Islam dengan budaya sebelumnya yang ada di Indonesia, adalah pernyataan nomor. ...
1, 2 dan 3
2, 3 dan 4
2, 4 dan 5
1, 3 dan 4
3, 4 dan 5
Pada gambar di atas tampak jalan masuk Masjid Mantingan berupa tangga yang cukup tinggi dan beratap limas.
Hal ini menunjukkan adanya pengaruh. ....
budaya asli Indonesia
pengaruh India pada masa Hindu
pengaruh Persia masa Islam
pengaruh China masa imperialisme
pengaruh animisme dan dinamisme
Hikayat adalah salah satu contoh pengaruh kasusasteraan masa Islam yang berisi tentang. ...
sejarah suatu wilayah yang dikenang masyarakatnya
pertempuran memperebutkan suatu wilayah tertentu
tasawuf yang berkembang pada masyarakat
dongeng tentang kepahlawanan
cerita agama yang harus ditaati
1. Syair
2. Babad
3. Suluk
4. Primbon
5. Kitab Suci
Kasusasteraan pengaruh Islam yang berkembang di Indonesia adalah pernyataan nomor. ...
1, 2 dan 3
1, 3 dan 4
2, 3 dan 5
2, 4 dan 5
3, 4 dan 5
Kasusasteran peninggalan masa Islam yang berisi cerita tentang Tanah Jawi yang menerangkan silsilah raja-raja dari zaman Mataram Hindhu sampai Mataram Islam, termasuk dalam contoh. ...
suluk
syair
kitab
primbon
babad
1. Bangunan Menara Kudus
2. Pengaruh budaya pra aksara
3. Contoh akulturasi budaya.
4. Wujud akulturasi budaya seni ukir
5. Peninggalan Raden Patah.
Pernyataan yang benar untuk menjelaskan gambar di atas adalah pernyataan nomor. ...
1 dan 2
1 dan 3
2 dan 3
1 dan 5
3 dan 5
1. Percampuran 2 budaya yang berbeda
2. Menghasilkan sistem kepercayaan
3. Unsur budaya lama hilang
4. Unsur budaya lama masih tampak
5. Agama Hindhu
Pernyataan di atas yang terkait dengan diskripsi sincretisme adalah pernyataan nomor. ...
1, 2 dan 3
1, 2 dan 5
2, 3 dan 4
2, 3 dan 5
3, 4 dan 5
Percampuran dua budaya yang menghasilkan budaya baru dan unsur budaya lama tidak lagi tampak, merupakan pengertian. ...
animisme
dinamisme
sincretisme
akulturasi
asimilasi
1. Seni emprak
2. Tarian Kridha Jati.
3. Tradisi Baratan
4. Perang Obor
5. Tradisi Syawalan
Contoh seni tardisi yang berkembang di Jepara sebagai pengaruh Islam adalah pernyataan nomor. ...
1, 2 dan 3
1, 2 dan 5
1, 3 dan 5
2, 3 dan 5
3, 4 dan 5
1. Dibuat masa Sultan Hamengkubuwana I
2. Dibuat masa Sultan Agung
3. Menggunakan tahun saka
4. Menggunakan dasar peredaran bulan
5. Menggunakan dasar peredaran matahari
Pernyataan yang terkait dengan sistem kalender pengaruh Islam di Indonesia adalah pernyataan nomor. ...
1, 2 dan 3
1, 3 dan 4
2, 3 dan 4
2, 3 dan 5
3, 4 dan 5
Tradisi sedekah bumi yang berkembang pada masyarakat Jawa merupakan akulturasi budaya yang membawa unsur-unsur . ...
budaya Hindhu dan budaya Islam
budaya asli Jawa dan budaya Islam
budaya Arab dan Ibudaya Islam Indonesia
budaya asli Jawa dan budaya Hindhu
Explore all questions with a free account