No student devices needed. Know more
25 questions
Kebutuhan pengguna dari sebuah jaringan yaitu Jaringan untuk Staff sebanyak 8 client, Jaringan untuk produksi 8 client, Jaringan untuk 2 buah Server , Jaringan Tamu menggunakan nirkabel, untuk satu area,tentukan perangkat yang digunakan untuk jaringan tamu pada sisi penyedia jaringan.
Access Point
Switch
Modem
Router
Mikrotik
Perangkat acess point yang perlu ditetapkan standarnya, jika perangkat tersebut mendukung client dengan kecepatan 150 Mbps max untuk seluruh jaringan nirkabel.. tetapkanlah standar acess point yang akan anda gunakan ...
IEEE802.11.a
IEEE802.11.b
IEEE802.11.g
IEEE802.11.n
IEEE802.11.ac
Pada saat anda mengkonfigurasi perangkat nirkabel pada sisi acess point 802.11 b/g/n dengan frekuensi 2.4 GHz, terdapat 14 channel yang dapat anda pergunakan , seperti gambar dibawah, pilihlah chanel yang tdak saling interferensi
2, 5, 7
1, 6, 11
1, 4, 8
2, 6, 8
3, 6, 13
Dalam jaringan wireless, terdapat istilah SSID, yang merupakan kependekan dari ...
Services Station Identifier
Services Set Identification
Services Set Identifier
Services Setting Identifier
Services Station Identification
Topologi jaringan tersebut termasuk topologi dari sebuah jaringan ...
Basic Service Set
Extended Service Set
Infrastruktur
Independent Basic Service Set
Client to server
Topologi jaringan wireless tersebut merupakan topologi ...
Independent Basic Service Set
Basic Service Set
Extended Service Set
Adhoc
Peer to Peer
Sejarah kemunculan Wireless Network dimulai pada tahun 1997, sebuah lembaga independen bernama IEEE membuat spesifikasi /standar WLAN yang pertama yang diberi kode 802.11. Peralatan yang sesuai standar 802.11 dapat bekerja pada frekuensi 2,4 Ghz dengan kecepatan transfer data maksimal 2 Mbps.
Pada tahun-tahun berikutnya IEEE kembali mengeluarkan spesifikasi baru secara berturut-turut, dimulai kode 802.11b, 802.11a, 802.11a, 802.11n, dan seterusnya.
Spesifikasi 802.11 yang ditujukan untuk WLAN dengan kecepatan transfer 108 Mbps, dimana dipasaran dijumpai dengan merk dagang MIMO adalah ...
802.11a
802.11b
802.11g
802.11n
802.11j
Jika dikaitkan dengan model OSI, maka teknologi yang digunakan oleh wireless network berkaitan dengan layer ...
Transport
Network
Data LInk
Physical
Data link dan physical
Dalam jaringan wireless, dikenal istilah "Wi-Fi" yang merupakan nama lain untuk produk-produk spesifikasi 802.11 yang dibuat oleh Wi-Fi Alliance.
Pengguna komputer umumnya lebih mengenal istilah Wi-Fi adapter dibandingkan dengan 802.11 adapter.
Wi-Fi merupakan singkatan dari ...
Wireless For Internet
Wireless Free Internet
Wireless Fidelity
Wireless Form Internetwork
Wireless Fidelition
Ada beberapa perangkat keras yang biasanya digunakan dalam jaringan lokal wireless. Perangkat jaringan yang berfungsi mengkonversikan sinyal frekuensi radio (RF) menjadi sinyal digital yang akan disalurkan melalui kabel, atau disalurkan ke perangkat WLAN yang lain dengan dikonversikan ulang menjadi sinyal frekuensi radio adalah ...
Wireless adapter
Access point
Antenna
Bluetooth
Stasiun pemancar
Adapun perangkat yang berfungsi untuk memperkuat daya pancar adalah ...
Wireless adapter
Access point
Antenna
Bluetooth
Station
Dibawah ini yang termasuk fitur keamanan/security standar yang digunakan dalam jaringan wireless adalah, kecuali ...
WEP
WPA
WPA2
EAP
Firewall
Teknologi wireless yang sedikit berbeda dengan keluarga 802.11 adalah Bluetooth. Teknologi ini banyak digunakan pada jaringan WPAN atau Wireless Personal Area Network.
DI bawah ini beberapa perangkat yang menggunakan teknologi bluetooth, kecuali ...
Mouse
Printer
Keyboard
Headphone
Access point
Dalam sebuah jaringan wireless dengan topologi infrastruktur akan saling terkoneksi menggunakan perangkat Acess Point yang menjadi sentral koneksi dari pengguna.
Dalam sebuah Access Point, ada beberapa fungsi yang harus dikonfigurasi, antara lain SSID, Channel, Mode Network, dan lain-lainnya.
Fungsi dalam access point yang digunakan untuk memudahkan pengguna dalam mengidentifikasi dan melakukan koneksi kedalam jaringan, adalah ...
SSID
Channel
Mode network
Security
Authentication
Adapun fungsi dalam access point yang digunakan untuk mencegah terjadinya bentrokan sinyal dengan wifi lainnya, dimana setiap access point harus menggunakan frekuensi yang berbeda, adalah ...
SSID
Channel
Mode network
Security
Authentication
Fungsi dalam access point yang harus dikonfigurasi dan berkaitan dengan pemilihan kompatibilitas jaringan yang dibutuhkan serta dukungan terhadap standar spesifikasi 802.11 adalah ...
SSID
Channel
Mode Network
Security
Authentication
Spesifikasi 802.11 yang mengatur keamanan jaringan wireless adalah ...
802.11e
802.11f
802.11g
802.11h
802.11i
Ada beberapa metode keamanan yang digunakan dalam jaringan Wireless, antara lain: WEP, WPA, WPA2 dan seterusnya.
Metode keamanan yang merupakan fitur keamanan/security standar dan pertama digunakan dalam perangkat wireless adalah ...
Wired Equivalent Privacy (WEP)
Wi-Fi Protected Access (WPA)
WPA2
WAP
EAP
Metode keamanan yang menggunakan algoritma enkripsi AES dan otentikasi 802.1X sehingga menjamin keamanan data dan kontrol akses jaringan yang lebih baik, adalah ...
WEP
WPA
WAP
WPA2
EAP
Di bawah ini yang merupakan konfigurasi dasar dalam melakukan pengaturan sebuah Access Point, kecuali ...
Routing
Keamanan WLAN
Network Mode
Channel
SSID
Jika saat pengujian jaringan wireless nama yang digunakan untuk mengidentifikasi sebuah Jaringan wireless tidak muncul maka, penyesuaian konfigurasi yang harus dilakukan adalah ...
Konfigurasi kembali SSID
Konfigurasi kembali Channel
Konfigurasi kembali security
Konfigurasi kembali Network mode
Konfigurasi kembali pengaturan DHCP
Jika saat pengujian access point diketahui sinyal kecil meskipun jarak acess point dengan client dekat, maka yang harus dikonfigurasi ulang adalah ...
Pengaturan SSID
Pengaturan Channel
Pengaturan Network mode
Pengaturan keamanan WLAN
Pengaturan layanan DHCP
Gambar berikut merupakan salah satu perangkat dalam jaringan nirkabel yang dikenal di pasaran ...
Switch
Router
Access Point
Repeater
Wireless Adapter
Dalam pengaturan Access Point tersebut, diketahui nama jaringan yang nantinya muncul dan dapat diakses pada perangkat client, yaitu ...
Access point
tujuh
indonesia
7
11bgn mixed
Berdasarkan pengaturan DHCP pada Access Point pada gambar tersebut. Jika sebuah perangkat HP terhubung pada jaringan AP itu, maka dapat diketahui kemungkinan IP dari HP tersebut, yaitu ...
192.168.5.99
192.168.5.150
192.168.5.200
192.168.5.254
192.168.5.255
Explore all questions with a free account