No student devices needed. Know more
30 questions
Mutasi buatan dapat terjadi karena pengaruh...
CO2, sinar UV, pancaran neutron
Kolkisin, digitonin, sinar kosmis
Sinar X, digitonin, CO2
Sinar X, Kolkisin, O2
Sinar X, Kolkisin, hidroksil amino
Mutasi yang dapat menyebabkan perubahan sifat atau susunan kromosom sehingga menjadi poliploidi disebut mutasi...
buatan
diam
gen
aberasi
radioaktif
Kariotipe yang dimiliki seorang pria Sindrom Down adalah...
44A + 21 + XO
45A + 21 + XX
22AA + 21 + XXY
45A + 21 + XY
22AA + 21 + XO
Susunan basa nitrogen mengalami perubahan seperti berikut: A T A G A C C A C menjadi A T A G A C A C
katenasi
duplikasi
delesi
insersi
translokasi
Jenis mutagen alami yang dapat menyebabkan kanker kulit adalah...
sinar ultraviolet
sinar X
asap rokok
asap gamma
kolkisin
Suatu individu mengalami perubahan susunan kromosom yang diwariskan dari induknya dan perubahan itu diwariskan kepada keturunannya. Individu yang demikian dan juga keturunannya disebut...
mutasi
mutan
galur murni
rekombinasi
adaptasi
Kerugian penggunaan radiasi dalam penemuan bibit unggul tanaman poliploidi adalah...
menimbulkan sifat letal pada tanaman
terbentuknya spesies baru yang unggul
punahnya plasma nutfah tertentu
menghasilkan tanaman yang beragam
tanaman tidak dapat dikembangkan secara seksual
Berikut merupakan mutagen kimiawi, kecuali...
pestisida
dimetil sulfat
sinar gamma
hidroksil amino
formaldehid
Mutasi kromosom dapat terjadi karena hal-hal berikut, kecuali...
nondisjungsi
polimeri
inversi
delesi
katenasi
Perubahan gen dari bentuk aslinya pada suatu individu disebut...
variasi
mutasi
terangkai
pindah silang
gen letal
Peristiwa penambahan satu atau beberapa basa nitrogen pada peristiwa mutasi gen disebut ....
Transisi
Transversi
Delesi
Addisi
Inversi
Seseorang yang berkariotipe 44A XXY atau 47 mengalami ….
sindrom Jacobs
sindrom Patau
sindrom Turner
sindrom Klinefelter
sindrom Edwards
Sindrom Down terjadi karena kelebihan satu kromosom, tepatnya pada kromosom nomor ….
13
14
15
21
22
Oleh karena suatu kekeliruan, basa nitrogen DNA Timin diganti menjadi Guanin. Akibatnya protein yang disintesis keliru. Mutasi gen yang demikian disebut
transisi
transversi
translokasi
inversi
katenisasi
Kelainan genetik yang disebabkan karena mutasi autosom ialah
sindroma Turner
sindroma Klinefelter
sindroma Superfemale
sindroma Edward
Sindroma Down
Sindrom Patau adalah mutasi pada manusia yang disebut . . . .
trisomik
nulisomik
monosomik
tetrasomik
trisomik ganda
Perhatikan gambar RNAd dan protein yang dihasilkan di bawah ini!
Jenis mutasi yang terjadi diatas adalah….
diam
titik
salah arti
tanpa arti
kromosom
Perhatikan gambar RNAd dan protein yang dihasilkan di bawah ini!
Jenis mutasi yang terjadi diatas adalah….
tanpa arti
titik
diam
salah arti
kromosom
Perhatikan gambar struktur kromosom di bawah ini!
Mutasi yang terjadi pada kromosom di atas adalah….
translokasi
delesi
katenasi
duplikasi
inversi
Perhatikan gambar struktur kromosom di bawah ini!
Mutasi yang terjadi pada kromosom di atas adalah….
translokasi
delesi
katenasi
duplikasi
inversi
Biji buah dengan set kromosom AABBCC direndam dalam larutan zat kimia kolkisin sehingga mengalami perubahan set kromosom menjadi AAABBBCCC, mutasi tersebut memiliki jumlah set kromosom…
n
3n
2n
4n
5n
Perhatikan ciri-ciri anak yang menyandang salah satu sindrom yang disebabkan oleh mutasi kromosom di bawah ini!
(1) Jumlah kromosom 45A + XY atau 45A + XX
(2) Adanya trisomi pada kromosom 13, 14, atau 15.
(3) Kepala dan mata kecil
(4) Sumbing celah langit
(5) Tuli dan polidaktili
(6) Ada kelainan di: otak, jantung, ginjal, usus
(7) Mental terbelakang
Berdasarkan ciri-ciri di atas, sindrom yang diidap oleh anak tersebut adalah sindrom....
Down
Edward
Turner
Klinefelter
Patau
Perhatikan ciri-ciri anak yang menyandang salah satu sindrom yang disebabkan oleh mutasi kromosom di bawah ini!
(1) Jumlah kromosom 45A + XY atau 45A + XX
(2) Adanya trisomi pada kromosom 16, 17, atau 18.
(3) Telinga & rahang rendah posisinya
(4) Mulut kecil
(5) Mental terbelakang
(6) Tulang dada pendek
Berdasarkan ciri-ciri di atas, sindrom yang diidap oleh anak tersebut adalah sindrom....
Down
Edward
Cri du chat
Turner
Klinefelter
Berikut ini kelainan yang termasuk trisomi, kecuali …
Sindrom down
Sindrom patau
Sindrom edward
Sindrom turner
Sindrom klinefelter
Salah satu contoh terjadinya mutasi adalah penyakit sickle cell anemia yang disebabkan salah terbentuknya asam amino …
a.
glutamat>triptofan
Valin>lisin
glutamat>valin
Valin>alanin
Tripsin>fenilalanin
Mutasi yang menyebabkan tidak terbentuknya protein akibat dari terbentuknya kodon stop sebelum waktunya disebut …
a.
Silent mutation
Missense mutation
Nonsense mutation
Point mutation
Aberration
Perbedaan yang jelas antara mutasi gen dan mutasi kromosom adalah…
Mutasi gen lebih jarang terjadi
Mutasi kromosom berdampak lebih nyata pada fenotipe
Mutasi gen berdampak lebih nyata pada fenotipe
Mutasi gen dapat menimbulkan sifat poliploid
Mutasi gen dapat menimbulkan sifat aneuploid
Mutasi buatan di harapkan dapat digunakan untuk memperoleh bibit-bibit tanaman. Adapun tujuan mutasi buatan itu sendiri adalah …..
tanaman dengan buah yang ukurannya tidak terlalu besar
tanaman yang kromosomnya sedikit
tanaman yang poliploidi
tanaman yang menghasilkan biji yang banyak
tanaman yang haploid
Di bawah ini yang menunjukkan pengertian mutasi gen ialah …..
perubahan letak kromosom dalam inti sel
perubahan letak gen dalam kromosom
perubahan letak nukleotida dalam gen
perubahan jumlah gen dalam suatu kromosom
perubahan jumlah kromosom dalam inti sel
Penyebab mutasi sukar untuk diamati karena…
Gen yang terkena mutasi memiliki kesamaan dengan gen lainnya.
Gen yang mengalami mutasi pada umumnya bersifat letal, sehingga tidak dapat diamati.
Gen mutasi selalu membuat lingkungan sekitarnya terkontaminasi penyakit.
Masih jarang alat yang bisa digunakan untuk mengamati gen mutasi.
Mutasi tidak memiliki ciri khusus.
Explore all questions with a free account