pencil-icon
Build your own quiz

Religious Studies

11th

grade

Image

Soal Bab 3 pertemuan ke 3 Kemunduran Daulah Mughal

42
plays

15 questions

Show Answers
See Preview
  • 1. Multiple Choice
    30 seconds
    1 pt

    Perhatikan pernyataan berikut!

    (1) Kerajaan Mamluk di Mesir

    (2) Kerajaan Utsmani di Turki

    (3) Kerajaan Mughal di India

    (4) Kerajaan Andalusia di Spanyol

    (5) Kerajaan Syafawi di Persia


    Yang dimaksud dengan tiga kerajaan Islam pada Abad Pertengahan adalah...

    (1), (2) dan (3)

    (2), (3) dan (4)

    (1), (3) dan (5)

    (3), (4) dan (5)

    (2), (3) dan (5)

  • 2. Multiple Choice
    30 seconds
    1 pt

    Dibawah ini adalah yang menjadi faktor-faktor penyebab kemunduran kerajaan Islam pada Abad Pertengahan, kecuali....

    Terjadinya stagnasi dalam pembinaan pasukan militer

    Terjadinya dekadensi moral pada para pemimpin

    Semangat dan kerja keras serta pantang menyerah yang dilakukan pemimpin

    Perebutan kekuasaan diantara keluarga kerajaan

    Pewaris kerajaan adalah orang yang lemah dalam kepemimpinan

  • 3. Multiple Choice
    30 seconds
    1 pt

    Taj Mahal di kota Agra menjadi simbol perkembangan Islam di India. Taj Mahal dibangun pada masa pemerintahan….

    Syah Abbas I

    Syah Jeihan

    Syah Rukh Khan

    Amitabh Bachan

    Salman Khan

  • Answer choices
    Tags
    Answer choices
    Tags

    Explore all questions with a free account

    Already have an account?