No student devices needed. Know more
15 questions
Berikut ini yang tidak termasuk metode pengurutan adalah:
Insertion Sort
Bubble Sort
Binary Sort
Merge Sort
Pernyataan berikut yang berlaku untuk pencarian biner adalah
Sama cepat dengan pencarian beruntun
Tidak dapat digantikan oleh pencarian beruntun
Membandingkan semua elemen array dari awal sampai akhir
Hanya dapat diterapkan pada data terurut
Pernyataan berikut yang sesuai untuk pencarian sekuensial adalah
jika data yang dicari terletak di indeks array terakhir (elemen array terakhir), waktu yang dibutuhkan untuk pencarian data sangat sebentar (minimal)
jika data yang dicari terletak di indeks array terdepan (elemen array pertama), waktu yang dibutuhkan untuk pencarian data sangat sebentar (minimal)
Sama cepat dengan waktu teknik pencarian biner
Lebih cepat dari waktu teknik pencarian biner
Teknik sorting insertion sort memulai proses perbandingan dari elemen data ke :
Satu
Dua
Tiga
Sembarang elemen
Algoritma buble sort dengan n data membutuhkan berapa langkah proses dalam pengurutannya ?
n langkah
n-1 langkah
n+1 langkah
1 langkah
Menyisipkan elemen larik pada posisi yang tepat adalah metode pengurutan pada
Insertion Sort
Exchange Sort
Bubble Sort
Selection Sort
Teknik sorting yang mengurut data dari besar ke kecil disebut
Ascending
Selection
Down to
Descending
Menyeleksi data yang ada kemudian melakukan pertukaran posisi adalah cara kerja dari :
Bubble Sort
Insertion Sort
Selection Sort
Merge Sort
Menggunakan algoritma selection sort, isilah titik-titik pada gambar tersebut :
Pernyataan berikut adalah tentang rekursif, kecuali ...
Fungsi yang didalam implementasinya memanggil dirinya sendiri
perulangan yang melakukan proses perulangan terhadap sekelompok instruksi
Menggunakan perulangan if else
Pseudocode yang lebih singkat
Berikut adalah pernyataan yang tepat tentang Arsip/berkas (file)
Merupakan struktur penyimpanan data di dalam memori utama seperti ram yang memungkinkan penyimpanan data secara permanen dan mengakses kembali jika diperlukan
Merupakan struktur penyimpanan data di dalam memori utama seperti disk yang memungkinkan penyimpanan data secara permanen dan mengakses kembali jika diperlukan
Merupakan struktur penyimpanan data di dalam memori sekunder seperti ram yang memungkinkan penyimpanan data secara permanen dan mengakses kembali jika diperlukan
Merupakan struktur penyimpanan data di dalam memori sekunder seperti disk yang memungkinkan penyimpanan data secara permanen dan mengakses kembali jika diperlukan
Berikut adalah pernyataan tentang record, kecuali...
Data yang disimpan secara permanen di dalam memori
Data dengan tipe data terstruktur/bentukan yang terdiri dari beberapa elemen field
Item data yang disimpan didalam arsip
Setiap fieldnya menggambarkan informasi tertentu
Menggunakan algoritma insertion sort, isilah titik-titik pada gambar tersebut
Berikut adalah beberapa operasi yang dapat dilakuan pada arsip beruntun, kecuali...
Managing
Write
Read
Merging
Perintah yang tepat untuk melengkapi titik-titik pada algoritma tersebut adalah
x * Pangkat (n - 1)
x * Pangkat (x - 1)
x * Pangkat (n, x - 1)
x * Pangkat (x, n - 1)