50 questions
Kutipan untuk soal nomor 1 s.d. 2.
Setelah beberapa lama tinggal dan hidup di Indonesia,
Bob memutuskan untuk keluar dari pekerjaannya karena ia memiliki tekad untuk bekerja keras secara mandiri. Padahal, kalau ia mau,istriya,Soelami Soejoed, yang berpengalaman sebagai sekretaris di luar negeri, bisa menyelamatkan keadaan. Tetapi, Bob Sadino bersikeras, “....... Sayalah kepala keluarga. Saya yang harus mencari
nafkah.”
Hal yang bisa diteladani dari Bob Sadino adalah....
Orang yang rajin bekerja
Orang yang tidak pernah mengeluh
Orang yang mau belajar dan bekerja
Orang yang mandiri dan bertanggungjawab
Orang yang jujur
Kutipan tersebut membahas ...
Pendidikan tokoh
Pekerjaan tokoh
Keluarga tokoh
Keunikan tokoh
Biodata tokoh
Berikut yang tidak perlu ada dalam biografi tokoh adalah...
Riwayat pendidikan
Riwayat pekerjaan
Karya yang sudah dibuat
Prestasi tokoh
Riwayat hidup istri dan anaknya.
Pertama kali, W.S Rendra mempublikasikan puisinya di media masa pada tahun 1952 melalui majalah Siasat. Kemudian, puisi-puisinya pun lancar mengalir menghiasi berbagai majalah saat itu.
Katayang dicetak tebal memiliki makna hubungan kata ....
Hubungan penambahan
Hubungan tujuan
Hubungan waktu
Hubungan kelanjutan
Hubungan akibat
Teks Biografi untuk soal nomor 5 s.d. 7.
Sebetulnya tentang pendidikan sendiri, Zohri tergolong sebagai anak yang malas. Ia bahkan pernah dijemput oleh gurunya agar mau sekolah dan sempat tidak naik kelas sekali. Akan tetapi, hal itu justru berbanding terbalik
dengan kemampuannya di bidang olahraga. Zohri pertama mendapatkan tawaran untuk mengikuti kejuaraan saat masih sekolah di SMPN 1 Pemenang. Selama keikut sertaannya dalam olimpiade, Zohri berhasil menyelesaikan lari 100 meter dalam hitungan waktu 11.18 detik Profesi tokoh yang terdapat pada kutipan biografi tersebut adalah …
Pengusaha
Atlet
Seniman
Aktor
Politikus
Kekurangan tokoh yang tidak bisa dijadikan teladan adalah …
Kemampuan dalam bidang olahraga, khususnya lari
Selalu mengikuti kejuaraan saat masih sekolah
Malas sekolah dan tidak naik kelas
Bergelut dalam bidang olahraga ketika masih sekolah
Mengutamakan karier olahraga dibandingkan sekolah.
Konjungsi yang digunakan pada kalimat kedua adalah …
Agar, penanda hubungan tujuan
Dan, penanda hubungan sebab
Oleh, penanda hubungan tambahan
Dengan, penanda hubungan penjelas
Bahkan, penanda hubungan pilihan.
Dengan adanya biografi, kita sanggup menemukan hubungan, sebuah misteri yang melingkupi hidup seseorang, dan klarifikasi mengenai tindakan atau sikap dalam hidupnya.
Berdasarkan uraian tersebut sanggup dikatakan bahwa biografi adalah ....
Buku kisah manusia
Buku keindahan alam
Buku kejadian indah yang dirasakan seseorang
Buku konflik sosial dalam masyarakat
Buku yang didalamnya menceritakan kejadian-kejadian hidup seseorang.
Biografi memuat isu berupa fakta serta disajikan dalam bentuk ....
Arab
Yunani
Inggris
Latin
Turki
Dari teks biografi kita sanggup menemukan kejadian-kejadian hidup seseorang atau misteri hidup seseorang dengan klarifikasi berupa ....
Kehidupan perih seseorang
Pengalamannya dalam menjalani hidup
Kehidupan sehari-hari
Tindakan atau sikap dalam hidupnya
Kisah hidupnya.
Berikut penutupsurat penawaran yang tepat adalah...
Baiklah, kami kira hanya ini yang dapat kami
sampaikan, semoga pihak sekolah cepat merespons surat ini.
Demikian surat dari saya. Terima kasih.
Demikian surat ini kami ajukan. Semoga secepatnya terjalin kerja sama.
Sudah dulu, ya, surat ini. Terima kasih.
Kami berharap, Bapak secepatnya mengajukan surat perjanjian untuk segera kami tanda tangani. Terima kasih.
Berikut yang bukan ciri-ciri negosiasi adalah …
Menghasilkan kesepakatan
Tiap pihak memperjuangkan kepentingan masing-masing.
Menggunakan muslihat untuk memperjuangkan kepentingannya.
Sarana untuk mencapai penyelesaian.
Mencapai kesepakatan yang dapat diterima kedua belah pihak.
Berikut adalah faktor yang dapat menentukan keberhasilan dalam bernegosiasi, kecuali …
Kesediaan semua untuk berkompromi dengan pihak lain
Tidak ada pihak yang dirugikan
Dilakukan oleh penjual dan pembeli
Kesepakatan dicapai bersifat praktis dapat dilakukan
Alasan yang disertakan mampu memengaruhi pihak lain.
Bagian suatu hal berupa jasa maupun barang yang ingin dibeli oleh pembeli atau konsemen, merupakan pengertian dari ...
Orientasi
Pemenuhan
Permintaan
Pembelian
Persetujuan
Dalam kaidah kebahasaan teks negosiasi terdapat bahasa yang interogatif. Apa itu bahasa interogatif .....
Bahasa yang sopan
Bersifat memerintah
Mengandung sebuah pertanyaan
Mengandung sebuah penolakan tawaran
Bahasa yang santun.
Yth. Bapak Romli
PT Dirgantara Raya
Jln. Kalimasada No. 10
Jakarta
Kalimat diatas merupakan bagian ...
Kop surat
Pembuka surat
Alamat penerima surat
Tubuh surat
Penutup surat.
Negosiasi bertujuan praktis, artinya mencapai kesepakatan yang sanggup diterima oleh ....
Siapa saja
Lingkungan sekitar
Masyarakat
Kedua belah pihak
Khalayak.
Cermati paragraf berikut!
Menurut Anton J.Supit, Ketua Aprisindo (Asosiasi Persepatuan Indonesia) Pemerintah Cina memberikan
dukungan penuh kepada para oengusahanya untuk melakukan ekspansi bisnis dan investasi. Para pengusaha dan asosiasi di Indonessia justru sibuk menyikapi
kebijakan pemerintah yang berubah-ubah.
Kalimat tanggapan yang sesuai dengan isi teks tersebut adalah ....
Sebaiknya, pemerintah China memberikan dukungan kepada pemerintah Indonesia.
Sebaiknya, pemerintah Indonesia mencontoh kebijakan pemerintah China supaya ekonomi Indonesia maju.
Banyak pengusaha Indonesia yang lari ke China untuk menambah modalnya.
Pemerintah Indonesia sebaiknya tidak usah mencontoh kebijakan pemerintah China.
Pengusaha Indonesia bergairah menanamkan modalnya karena perhatian pemerintah begitu besar.
Jika dalam suatu negosiasi lalu pihak Anda tidak memenangkan hasil negosiasi yang diinginkan. Maka hal yang tidak selayaknya Anda lakukan adalah ...
Menerima dengan sikap positif
Memperjuangkannya lagi di lain kesempatan
Menghargai keputusan yang telah disepakati
Menyadari bahwa pihak Anda memang masih banyak kekurangan
Mengusahakan jalan pintas yang licik.
Alasan pelajar mempelajari negosiasi, kecuali ...
Untuk tawar menawar dengan penjual
Untuk mendapatkan ilmu bernegosiasi
Untuk menemukan cara agar negosiasi berhasil
Untuk menipu penjual
Untuk dapat mengontrol ekonomi keluarga di masa mendatang.
Mungkin sebagian dari kita berpikir bahwa debat merupakan kegiatan mematahkan pendapat lawan. Sebenarnya debat adalah bagaimana cara kita membuat orang lain ....
Membela kita
Memberikan yang terbaik
Terpengaruh dan setuju dengan argumen yang disampaikan
Membuat terpukau karena kita mampu menjatuhkan lawan debat
Membuat lawan debat mengamuk.
Perlu disadari bahwa adanya perbedaan pendapat lumrah dalam suatu debat. Kedua belah pihak harus menyadari tujuan mengikuti debat, yaitu…
Mengikuti ajang bergengsi dari setiap sekolah
Mematikan lawan debat dengan sempurna
Menilai jalannya kegiatan debat
Menyimpulkan jalannya kegiatan debat
Menyampaikan pendapat masing-masing.
Salah satu hal yang tidak dibenarkan dalam kegiatan debat adalah...
Menilai baik lawan debat
Berdiskusi dengan lawan debat
Melakukan perlawanan terhadap dewan juri
Tidak menghina lawan debat
Memberikan keleluasaan kepada lawan debat.
Dalam kegiatan debat, kita diberi kesepakatan untuk menyampaikan pendapat atau sanggahan yang ditujukan pada ...
Penengah
Lawan debat
Narasumber
Moderator
Dewan juri
Salah satu yang tidak dibenarkan dalam kegiatan debat adalah ...
Melakukan perlawanan terhadap juri
Berdiskusi dengan lawan debat
Menilai baik lawan debat
Tidak menghina lawan debat
Memberikan keleluasaan kepada lawan debat
Berikut termasuk cara untuk menangkap dan menafsirkan topik, kecuali....
Kuasailah topik yang akan diperdebatkan
Carilah sumber-sumber yang akurat untuk mempermudah penafsiran.
Carilah narasumber yang tepat dan dipercaya
Kupaslah topik itu secara mendalam
Tanggapilah penafsiran topik pembicaraan debat dengan cara memahami konsep inti yang akan dibicarakan.
Kutipan teks observasi untuk soal nomor 21 s.d. 23.
Pemerintah kota (Pemkot) Salatiga bersama pemerintah Provinsi Jawa Tengah dan PT Pertamina MOR IV
berkoordinasi terkait penambahan stok hingga dua kali lipat elpiji tiga kilogram pada Juni 2019. Upaya tersebut dilakukan sebagai langkah antisipasi dini supaya tidak terjadi kelangkaan elpiji di kota Salatiga. Selama bulan Ramadhan hingga menjelang Lebaran diperkirakan kelangkaan elpiji melon di kota Salatiga. Selama bulan
Ramadhan hingga menjelang Lebaran diperkirakan kelangkaan elpiji tidak akan terjadi. Bulan sebelumnya stok elpiji melon di kota Salatiga hanya 2.240 tabung. Per bulan Juni 2019 elpiji tiga kilogram bertambah menjadi 4.480
tabung.
Ide pokok kutipan teks hasil observasi tersebut adalah …
Kerjasama pemerintah Salatiga dengan Pemprov Jawa Tengah
Upaya menanggulangi kelangkaan elpiji di kota Salatiga
Stok elpiji di kota Salatiga
Penambahan stok elpiji per Juni 2019
Stok elpiji melon di kota Salatiga.
Makna kata antisipasi pada paragraf tersebut adalah perhitungan …
Tentang hal-hal yang akan terjadi
Tentang hal-hal yang sudah terjadi
Rata-rata yang terjadi
Rata-rata setiap bulan
Permintaan yang akan datang
Bagaimana kota Salatiga mengantisipasi kelangkaan elpiji menjelang Lebaran …
Stok elpiji ditambah dua kali lipat di pemprov Jawa Tengah.
Mulai Juni 2019 stok elpiji di kota Salatiga akan ditambah dua kali lipat.
Pemesanan elpiji pemerintah kota Salatiga ditambah dua kali lipat.
Pemerintah bekerja sama dengan pemasok.
Mengurangi penggunaan elpiji di lingkungan rumah tangga.
Kutipan cerita untuk soal nomor 28 s.d. 29
Teman saya, Lubis berkacamata tebal (kadang sangat menyebalkan). Dengan bentuk tubuh tinggi dan gigi depan yang potong, ia terbilang bukan orang yang tampan atau keren. Setiap keberhasilan dan kebahagiaan orang lain, selalu diberi komentar olehnya. Pokoknya kalau tidak berburuk sangka, ia cenderung melecehkan lawan bicaranya atau sahabat-sahabatnya. Begitulah Lubis orangnya.
Amanat yang tersirat dalam kutipan di atas adalah …
Jangan berprasangka buruk terhadap keberhasilan orang lain.
Orang yang suka meremehkan orang lain biasanya memiliki sifat sombong.
Orang pendiam belum tentu ia memiliki sifat bodoh
Hendaklah ramah tamah dalam bergaul dengan orang lain.
Jangan pura-pura cemburu terhadap keberhasilan orang lain.
Nilai yang tersirat dalam kutipan cerita tersebut adalah …
Nilai agama
Nilai ekonomi
Nilai Sosial
Nilai Moral
Nilai pendidikan
Kata “Olehnya” pada kutipan cerita di atas merujuk kepada …
Penulis
Sahabat-sahabat
Lubis
Orang lain
Masyarakat.
Perhatikan kutipan puisi berikut!
Hari masih pagi
Semangat kita
terlalu dini untuk mati
Amanat yang tersirat dalam puisi tersebut adalah …
Jangan mau meracun hati
Jadilah oranf lalai di saat pagi hari
Janganlah lalai di saat pagi hari
Giat dan berprestasilah selagi muda
Menyaksikan orang lain giat bekerja.
Puisi merupakan karya sastra hasil ungkapan pemikiran dan perasaan manusia yang bahasanya terikat oleh hal-hal berikut, kecuali...
Rima
Lagu
Penyusunan lirik
Ragam
Irama
Puisi lama merupakan puisi yang berupa …
Masih terikat oleh aturan-aturan
Bebas
Berdiri sendiri
Penyampaian terencana
Lugas dan Konkret
Puisi berjudul “Aku merupakan karya dari adalah …
Chairil Anwar
Acep Zamzam
H.B. Jasin
Goenawan Muhamad
Sitor Situmorang
Memahami isi puisi adalah upaya awal yang harus dilakukan oleh pembaca puisi untuk mengungkap makna yang adalah …
Menarik
Tersurat
Imajinatif
Indah
Tersirat
“Kau depanku menarik menari”
Citraan yang ditimbulkan dari penggalan puisi tersebut adalah …
Mata
Pendengaran
Penciuman
Indah
Visual
Majas yang membandingkan benda-benda yang tidak bernyawa seolah-olah memiliki seifat seperti manusia disebut …
Simbolik
Hiperbola
Personifikasi
Metafora
Paralelisme
Dalam puisi terdapat unsur imaji atau disebut citraan. Berikut termasuk dalamkategori citraan dalam puisi, kecuali…
Citraan penglihatan
Citraan perabaan
Citraan penciuman
Citraan musik
Citraan pendengaran
Bacalah kalimat berikut!
untuk menghadapi masa paceklik, rakyat desa diminta menyetor sebagian hasil panen ke lumbung desa Makna istilah masa paceklik adalah …
Masa muda
Masa mudah
Masa sulit
Masa buruk
Masa depan
Perhatikan kalimat-kalimat di bawah ini!
1) Bu Guru pun tersenyum
2) Siapa yang bisa membuat perumpamaan bagi penegak hukum di negeri kita? Tanya Bu Guru di depan kelas.
3) Bu Guru bertanya kenapa disebut hukum kantong kresek?
4) Tidak lama kemudian seorang anak menjawab dengan lantang.
5) Hukum kantong kresek Bu, kata anak itu.
6) Hanya bisa menyelesaikan kasus kecil Bu, kalau kasus besar tiak pernah muat
Susunan teks anekdot yang tepat adalah …
1), 2), 3), 4), 5), 6)
2), 4), 5), 3), 6), 1)
2), 4), 3), 5), 1), 6)
1), 2), 4), 5), 3), 6)
3), 2), 1), 4), 5), 6)
Teks anekdot berjudul KUHP terdapat kritikan dalam kalimat …
Apa kepanjangan KUHP, Pak?
Dengan tegas Ahmad menjawab, “Kasih Uang Habis Perkara, Pak!”
Semua mahasiswa di kelas itu tercengang dan saling berpadang-padangan.
Mahasiswa lain tertawa, sedangkan Pak dosen hanya menggelengkan kepalanya.
Dasar Ahmad, pertanyaan Pak dosen dijawabya dengan tegas.
Struktur teks anekdot yang tepat adalah …
Abstraksi, Koda,Orientasi, Krisis, Reaksi
Orientasi, Abstraksi, Reaksi, Krisis, Koda
Abstraksi, Orientasi, Krisis, Reaksi, Koda
Koda, Reaksi, Krisis, Orientasi, Abstraksi
Reaksi, Abstraksi, Krisis, Orientasi, Koda
Bacalah kutipan teks berikut.
Seorang terpidana mati ditanya oleh petugas pelaksana eksekusi “Apakah keinginan terakhir Anda?”
Sang terpidana menjawab, “Saya hanya berharap agar hukuman ini bisa menjadi pelajaran bagi saya dan bisa membuat saya jera melakukan kejahatan di masa
yang akan datang”.
Anekdot tersebut mengandung amanat…
Sering-seringlah bertanya.
Selalu berpikirlah tentang masa depan.
Optimistis merupakan sikap yang baik.
Hargailah keinginan orang lain.
Belajarlah dari kesalahan yang pernah dilakukan.
Bacalah kalimat berikut!
Kita berharap para dokter Indonesia dapat melakukan transplantasi jantung terhadap penderita yang memerlukannya.
Makna istilah transplantansi adalah …
Pencangkokan
Pengangkatan
Penggantian
Pengambilan
Penggadaan
Beberapa pohon di halaman rumah tidak mau berbunga seperti tanaman sejenisnya yang lain. Tanaman tersebut setiap hari disiram dan tak terlewatkan diberi pupuk. Apa sebabnya? Ternyata tanaman tidak mendapat sinar
matahari, karena terhalang oleh pohon kayu besar yang ditanam di pinggir jalan.
Gagasan utama paragraf di atas adalah …
Beberapa pohon di halaman rumah tidak mau berbunga seperti tanaman sejenisnya yang lain
Beberapa pohon tanaman tidak mau berbunga.
Tanaman tersebut setiap hari disiram dan tak terlewatkan diberi pupuk.
Tanaman tidak mendapat sinar matahari
Tanaman terhalang oleh kayu besar.
Teks yang berisi penjabaran umum mengenai sesuatu yang didasarkan pada hasil observasi disebut...
Teks Eksposisi
Teks Laporan Hasil Observasi
Teks Anekdot
Teks Negosiasi
Teks Prosedur
Pola paragraf yang topik utama terletak di akhir paragraf disebut ...
Deduktif
Deduktif-Induktif
Campuran
Induktif
Induktif-Deduktif
Bacalah kalimat berikut!
Barang siapa yang terlambat, agar supaya menghadap guru piket.
Kalimat yang efektif untuk memperbaiki pengumuman tersebut adalah ...
Siapa yang terlambat, segeralah menghadap
guru piket.
Yang merasa terlambat harap melapor ke guru piket.
Sebaiknya yang terlambat cepat lapor ke guru piket.
Agar supaya yang terlambat melapor kepada guru piket.
Yang terlambat agar melapor kepada guru piket.