No student devices needed. Know more
20 questions
Arti jama’ menurut bahasa adalah ...
Meringkas
Menunda
Mengumpulkan
mencampur
Mengumpulkan dua waktu shalat fardlu dalam satu waktu serta meringkas jumlah rakaatnya disebut ....
Shalat qoshor
Shalat jama’
Shalat jama’ qoshor
Shalat jama’ taqdim
Melaksanakan sholat wajib yang 4 rokaat diringkas menjadi 2 rokaat dinamakan ....
Shalat jama’
Shalat qasar
Shalat jama’ qasar
Shalat jama’ ta’khir
Berikut ini yang merupakan contoh dari shalat jama’ qasar adalah....
Shalat maghrib tiga rakaat dilanjutkan shalat isya’ empat rakaat.
Shalat dhuhur empat rakaat dilanjtkan shalat ashar empat rakaat.
Shalat dhuhur empat rakaat dilanjutkan shalat ashar dua rakaat
Shalat dhuhur dua rakaat dilanjutkan shalat ashar dua rakaat
Ibu Aminah melaksanakan shalat jama' qasar dhuhur dan ashar, maka cara melakukan yang benar adalah . . . .
Dhuhur empat raka'at, ashar dua raka'at
Dhuhur dua raka'at, ashar dua raka'at
Dhuhur dua raka'at, ashar empat raka'at
Dhuhur empat raka'at, ashar empat raka'at
Arman ingin melaksanakan shalat jama' qashar maghrib dengan isya. Maka jumlah raka'atnya menjadi . . . .
Maghrib tiga raka'at, isya dua raka'at
Maghrib dua raka'at, isya empat raka'at
Maghrib dua raka'at, isya dua raka'at
Maghrib tiga raka'at, isya empat raka'at
Perhatikan pernyataan berikut ini!
1. Menggabungkan shalat dhuhur dengan ashar
2. Menggabungkan shalat Ashar dengan maghrib
3. Menggabungkan shalat Maghrib dengan isya
4. Menggabungkan shalat isya’ dengan subuh
Dari pernyataan tersebut, cara mengurutkan pasangan shalat fardlu yang dapat dijama’ adalah nomor....
1 dan 2
2 dan 3
1 dan 3
3 dan 4
Mengisi waktu libur tengah semester, Ali berkunjung ke rumah neneknya di desa yang berjarak lebih dari 150 km dari tempat tinggalnya. Ia berangkat dari rumah pukul 07.00 dan tiba di rumah neneknya pukul 16.00. Karena dalam perjalanan tidak sempat istirahat sehingga Ali belum melaksanakan shalat dhuhur. Kemudian Ali melaksanakan shalat dhuhur 2 rakaat dilanjutkan shalat ashar dua rakaat.
Shalat yang dilakukan Ali disebut shalat....
Shalat jama’
Shalat qasar
Shalat jama’ qasar
Shalat jama’ qasar ta’khir
Ahmad adalah siswa yang berprestasi di salah satu SMP di Surabaya. Tahun 2016 Ia dikirim ke Jakarta mewakili Jawa Timur dalam lomba kaligrafi. Berangkat dari Surabaya pukul 13.00 dengan naik kereta api dan diperkirakan tiba di Jakarta malam hari. Sebelum berangkat, Ahmad melaksanakan shalat dhuhur 4 rakaat kemudian dilanjutkan dengan shalat ashar 4 rakaat.
Shalat yang dilakukan Ahmad dinamakan shalat....
Jama’ taqdim
Jama’ qasar taqdim
Jama ta’khir
Jama qasar ta’khir
Perhatikan pernyataan berikut ini!
1. Melakukan perjalanan jauh
2. Sibuk dengan pekerjaan
3. Sakit atau dalam kesulitan
4. Menonton bola
Pernyataan yang menunjukkan syarat melaksanakan shalat jama’ adalah nomor....
1 dan 2
1 dan 3
2 dan 3
3 dan 4
Perhatikan pernyataan berikut ini!
1. Rahmat menjamak shalatnya karena menonton bola
2. Pak Huda menjamak shalatnya karena sedang sakit keras
3. Bu Fatimah menjamak shalatnya karena akan pergi ke pasar
4. Joko menjamak shalatnya karena sedang lembur kerja
Pernyataan tersebut yang dibenarkan dalam menjama’ shalat adalah nomor...
1
2
3
4
Perhatikan ilustrasi berikut!
Amiruddin merantau di Bogor. Menjelang Idul Fitri ia pulang ke Banyuwangi naik bus untuk bersilaturahmi bersama keluarganya. Di tengah perjalanan, kendaraan yang ditumpanginya berhenti bertepatan dengan waktu salat Dhuhur dan dia mendapatkan informasi bahwa bus akan berhenti kembali pada saat Maghrib. Yang hendak dilakukan Amiruddin supaya tidak meninggalkan salat Asar adalah salat jamak takdim dan qashar.
Tata cara Amiruddin dalam melaksanakan salat jamak takdim dan qashar adalah….
salat Dhuhur dengan salat Asar langsung secara bersamaan
salat Asar dikerjakan pada waktu Dhuhur masing masing dua rakaat pada waktu Ashar
salat Dhuhur empat rakaat kemudian salat Asar empat rakaat dan keduanya dilaksanakan pada waktu Dhuhur
salat Dhuhur dua rakaat kemudian salat Asar dua rakaat dan keduanya dilaksanakan pada waktu Dhuhur
Menurut QS. An-Nisa’ ayat 101 tersebut merupakan dasar hukum dari perintah shalat....
Jum’at
Jamak
Safar
Qashar
Arti Sholat Jamak adalah….
2 Sholat yang digabung tanpa memendekkan rokaat
2 Sholat yang digabung dengan memendekkan rokaat
1 Sholat yang dipendekkan rokaatnya
Sholat yang dilaksanakan tanpa digabung
Sholat yang tidak bisa dijamak adalah...
Magrib
Isya
Ashar
Subuh
Ririn sedang sakit dan ia menjamak sholat magrib dengan isya, ia melakukannya pada jam 20.00. Shalat tersebut dinamakan shalat...
Qobliyah
Jamak Qasar
Jamak Takdim
Jamak Takhir
Syarat sah sholat Jama' Qosor....
apabila dalam perjalanan jauh kurang lebihnya 80,640 km
apabila dalam perjalanan keluar desa
apabila dalam perjalanan sakit
apabila dalam perjalanan berniat buruk
Anisa bersama teman-temannya pergi study tour ke Jakarta. Mereka berangkat dari Purworejo pukul 11.00. Mereka berhenti di masjid untuk istirahat dan melakukan shalat. Anisa dan teman-temannya melakukan shalat dzuhur 2 raka’at dan shalat Asar 2 raka’at dilakukan pada waktu asar. shalat yang dilakukan oleh Anisa dan teman-temannya adalah shalat…
Shalat jamak taqdim Dzuhur
Shalat Jamak ta’khir Dhuhur
Shalat jamak ta'khir qashar
Shalat Jamak taqdim qashar
Syarat melaksanakan sholat Jama', kecuali....
Dalam peristiwa isra’ mi’raj, nabi Muhammad SAW menerima perintah shalat fardlu lima waktu dengan jumlah rakaat sebagai berikut:
1. Shalat dhuhur 4 rakaat
2. Shalat ashar 4 rakaat
3. Shalat maghrib 3 rakaat
4. Shalat isya’ 4 rakaat
5. Shalat subuh 2 rakaat
Dari uraian tersebut, shalat fardlu yang dapat diqasar adalah nomor....
1, 2, 4
1, 2, 3
2, 3, 4
3, 4, 5
Explore all questions with a free account