20 questions
Harapan tentang bagaimana merek bekerja sebagai konsumen atau nilai apa yang terdapat pada merek merupakan strategi untuk membentuk merek yang kuat berupa
Melakukan penilaian merek
Menciptakan blueprint merek
Membudayakan merek
Meningkatkan keuntungan merek
Mengembangkan janji merek
PT Coca Cola meluncurkan merek Frestea untuk produk baru minuman. Hal ini merupakan penerapan salah satu strategi merek, yaitu
Strategi multi-merek
Perluasan lini
Luncurkan merek baru
Perluasan merek
Penggunaan merek bersama
Merek Lifebouy yng dulunya dikenal masyarakat sebagai merek sabun meluncurkan produk handwash dan sampo. Hal ini merupakan penerapan salah satu strategi merek, yaitu
Strategi multi-merek
Perluasan lini
Luncurkan merek baru
Perluasan merek
Penggunaan merek bersama
Nama yang dapat dihubungkan/diasosiasikan dengan satu atau lebih item dalam lini produk yang digunakan untuk mengindentifikasi sumber/karakter item disebut
Item
Merek
Barang
Jasa
Diskon
Di bawah ini merupakan elemen strategi pemasaran, kecuali strategi
Harga
Pemilihan pasar
Produk
Promosi
Tempat
Memberi merek berbeda pada produk baru seperti pada detergen Surf dan Rinso dari Unilever untuk membidik pasar yang berbeda merupakan salah satu strategi merek, yaitu
Individual branding
Family branding
Strategic branding
Inovatif branding
New branding
Proses memperkenalkan produk baru kepada para penyalur dan pembeli mengenai kemasan, merek, harga, promosi, distribusi, dan sebagainya merupakan tahap
Evaluasi
Komersialisasi
Penyaringan gagasan
Persiapan
Uji coba
Sebuah merek mengisyaratkan mahal, tahan lama, berkualitas, nilai jual kembali tinggi, cepat, dan sebagainya. Hal ini merupakan makna merek yang berupa
Atribut
Manfaat
Nilai-nilai
Budaya
Kepribadian
Label yang memberikan informasi objektif mengenai penggunaan,konstruksi/pembuatan, perawatan/perhatian dan kinerja produk, serta karakteristik-karakteristik lainnya yang berhubungan dengan produk disebut
Brand level
Descriptive label
Grade label
Objective label
Subjective label
Janji yang merupakan kewajiban produsen atas produknya kepada konsumen, di mana para konsumen akan diberi ganti rugi bila produk ternyata tidak bisa berfungsi sebagaimana yang diharapkan atau dijanjikan disebut
Bonus
Voucher
Garansi
Hibah
Profit
Berikut ini yang termasuk dalam kategori staple food adalah
Minyak goreng
Soft drink
Creamer
Biskuit
Santan
Perhatikan contoh barng dagang berikut!
1. Keju
2. Chilled juice
3. Milk
Barng dagang di atas termasuk dalam kelompok
Basic Commodies
Grocery
House holde
Confectionary
Dairy
Sarana untuk menyampaikan pesan kepada berbagai lapisan konsumen, wilayah, demografis, waktu yang tepat serta menginformasikan dalam bentuk tertentu disebut
Wadah
Saluran
Fashion
Media
Televisi
Sistem yang berhubungan dengan pengumpulan, pencatatan, dan analisis data pelanggan dan calon pelanggan adalah subsistem
Riset pemasaran
Informasi pemasaran
Produk
Tempat
Promosi
Berapa banyak suatu produk tertentu dapat terjual kepada pasar individu selama satu periode yang akan datang dan menuntut penerapan metode pemasaran yang benar dan yang layak. Hal ini merupakan riset pemasaran yang termasuk analisis
Promosi produksi
Biaya produksi
Pengaruh faktor terkendali
Situasi persainga
Pengukuran pasar
Jelaskan tentng strategi merek menurut Davis !
Apakah yang dimaksud dengan family branding ?
Sebutkan persyaratan yang harus diperhatikan agar suatu merek dapat mencerminkan makna-makna yang ingin disampaikan! (min 3)
Apakah yang dimaksud dengan sistem informasi ?
Sebutkan kegunaan metode survei dalam menentukan sumber informasi !