alat pembayaran
Save
Edit
Host a game
Play LiveLive
Assign HW
Solo Practice
Practice
20 QuestionsShow answers
  • Question 1
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Dalam menjaga kelancaran sistem pembayaran pemerintah membentuk suatu lembaga yang diberikan hak mengatur dan menjaga sistem pembayaran. Lembaga tersebut adalah…

    answer choices

    Bank Indonesia

    Koperasi

    Kementerian Keuangan

    Badan Keuangan Negara

    Otoritas Jasa Keuangan

  • Question 2
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Kebijakan yang dilakukan bank central dalam istilah ekonomi disebut dengan kebijakan moneter yaitu kebijakan menjaga jumlah uang yang beredar dimasyarakat. Salah satnya adalah dengan cara menaikan atau menurunkan tingkat suku bunga yang berlaku di bank- bank umum. Kebijakan ini disebut dengan …

    answer choices

    Kebijakan pasar terbuka

    Kebijakan diskonto

    Kebijakan cadangan cash

    Kebijakan kredit

    Kebijakan pengawasan

  • Question 3
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Sebagai seorang pengusaha Pak Amin membutuhkan mengirim uang kepada rekanan secepat yang ia bisa,selain cepat beliau menginginkan transaksinya berjalan aman dan lancar,karena transaksi yang beliau lakukan selalu berjumlah sangat besar dan terkadang terkendala dengan perbedaan Bank penerima dengan Bank yang Pak Amin tunjuk. Sistem pembayaran yang paling tepat dilakukan pak Amin adalah…

    answer choices

    Tranfer antar bank

    BI- RTGS

    SKNBI

    Kliring

    Cek

  • Question 4
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Pak Abidin seorang pemilik toko kelontong,beliau mempunyai toko sendiri di depan rumah,agar daganganya terlihat menarik dan memudahkan pelayanan kepada pelanggan setiap barang yang ada ditokonya sudah diberikan label harga. Pemberian label harga di masing- masing barang merupakan fungsi asli uang yaitu.....

    answer choices

    Alat pemindah kekayaan

    Alat pembayaran

    Alat satuan hitung

    Penyimpan nilai

    Alat tukar

  • Question 5
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Transaksi pembayaran sekarang ini tidak hanya dapat dilakukan dengan secara tunai,tetapi bisa juga denagn cara non tunai. Transaksi non tunai baru-baru ini sangat di galakkan pemerintah. Salah satu transaksi non tunai. Sebagai contoh digantinya semua gardu tol dengan GTO(gerbang Tol Otomatis) yang dulunya setiap gerbang bisa dibayar pake uang sekarang hanya cukup menempelkan kartu. Tarnsaksi pembayaran jalan Tol ini sering menggunakan…

    answer choices

    E- money

    Buku Cek

    Bilyet Giro

    Kartu kredit

    Kartu debet

  • Question 6
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Jika jumlah uang yang beredar adalah 40 milyar dan kecepatan peredaran uang adalan 30 kali dan jumlah barang yang diperdagangkan adalah 6.000.000 unit, maka tingkat harga umum yang terjadi adalah…

    answer choices

    Rp. 50.000

    Rp. 100.000

    Rp. 200.000

    Rp. 300.000

    Rp. 400.000

  • Question 7
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Salah satu tugas bank indonesia adalah mengatur dan menjaga kelancaran sistem pembayaran, oleh karena itu BI mempunyai wewenang untuk melakukan pengelolaan rupiah mulai dari perencanaan,percetakan, pengeluaran,pengedraan,pecabutan, penarikan dan pemusnahan uang rupiah. Alasan BI memusnahkan uang rupiah adalah…

    answer choices

    Ditemukan desain uang yang baru

    Ditemukan unsur pengaman yang baru

    Ditemukan jenis logam atau kertas yang baru

    Ditemukan uang yang tidak layak edar

    Ditemukan uang palsu di masyarakat

  • Question 8
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Berikut merupakan syarat-syarat barter, kecuali

    answer choices

    Barang yang dipertukarkan berupa perhiasan

    Orang yang akan melakukan pertukaran harus memiliki barang yang akan ditukar

    Barang yang ditukar harus mudah diangkut dan disimpan

    Orang yang akan melakukan pertukaran harus saling membutuhkan barang tersebut

    Barang yang akan ditukar harus memiliki nilai yang sama

  • Question 9
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Berikut ini beberapa fungsi uang:

    1) Alat tukar

    2) Pembayaran yang sah

    3) Alat penyimpan kekayaan

    4) Alat pemindah kekayaan

    5) Alat satuan hitung

    Fungsi turunan uang adalah...

    answer choices

    1), 2), dan 3)

    1), 2), dan 4)

    1), 2), dan 5)

    2), 3), dan 4)

    3), 4), dan 5)

  • Question 10
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Perhatikan alat pembayaran tunai dan non tunai berikut:

    1) Cash

    2) Credit card

    3) Bilyet Giro

    4) Transfer

    5) Letter of Credit

    6) Wesel

    Yang merupakan alat pembayaran tunai adalah...

    answer choices

    1), 2), dan 3)

    1), 3), dan 4)

    1), 4), dan 6)

    2), 3), dan 5)

    3), 5), dan 6)

  • Question 11
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Uang yang nilai intrinsiknya sama dengan nilai nominalnya adalah...

    answer choices

    full bodied money

    token money

    half money

    quarter money

    free money

  • Question 12
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Putu menjual rumahnya di Bali, lalu uang hasil penjualan rumah tersebut dibelikan lagi rumah di Medan. Dalam kasus tersebut uang berfungsi sebagai…

    answer choices

    alat pembentuk modal

    alat penimbun kekayaan

    alat pemindah kekayaan

    alat pembentuk kekayaan

    penambah modal

  • Question 13
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Uang kartal lebih diterima oleh masyarakat umum bila dibandingkan uang giral, hal ini disebabkan…

    answer choices

    Uang giral dikeluarkan oleh bank umum dan beredar pada masyarakat

    Uang giral merupakan uang kartal yang tersimpan di bank dan bukan sebagai alat pembayaran yang sah

    Uang kartal berfungsi sebagai penimbun kekayaan, sedangkan uang giral tidak bisa

    Uang kartal berfungsi sebagai alat pembayaran yang sah kapan saja dan dimana saja

    Uang kartal berfungsi sebagai penyimpan kekayaan, sedangkan uang giral sebagai bukti menyimpan

  • Question 14
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    Faktor berikut yang tidak memengaruhi jumlah uang yang beredar adalah …

    answer choices

    Jumlah penawaran barang dan jasa

    Tingkat bunga pinjaman bank

    Suku bunga tabungan

    Nilai tukar dengan mata uang asing

    Jumlah bank umum yang ada

  • Question 15
    120 seconds
    Report an issue
    Q.

    Perhatikan pernyataan berikut !

    (1) Lembaga yang tidak mencari keuntungan.

    (2) Lembaga yang mencari keuntungan.

    (3) Bertindak sebagai pengawas dan pembina bank.

    (4) Lembaga yang menerbitkan uang kartal.

    (5) Lembaga yang menerbitkan uang giral.

    Ciri-ciri bank sentral ditunjukkan oleh nomor ...

    answer choices

    (1), (2), dan (4)

    (1), (3), dan (4)

    (1), (3), dan (5)

    (2), (3), dan (4)

    (3); (4), dan (5)

  • Question 16
    120 seconds
    Report an issue
    Q.

    Sistem transfer dana elektronik yang penyelesaian setiap transaksinya dilakukan dalam waktu seketika adalah....

    answer choices

    Real Time Gross Settlement (BI-RTGS)

    Scripless Securities Settlement System (BI-SSSS)

    Sistem Kliring Nasional Bank lndonesia (SKNBI)

    sistem operasional pengelolaan uang

    sistem pembayaran uang elektronik

  • Question 17
    120 seconds
    Report an issue
    Q.

    Andi memiliki uang sebesar Rp2.000,00. Uang tersebut dapat dibelikan empat bungkus permen. Dengan demikian, nilai riil lembaran uang tersebut sebanyak empat bungkus permen. Artinya nilai Riil uang adalah ...

    answer choices

    nilai tukar terhadap mata uang asing

    nilai uang untuk ditukar dengan barang

    nilai bahan pembuatan uang

    nilai uang yang tetap dan tahan lama

    nilai yang tercantum pada uang

  • Question 18
    120 seconds
    Report an issue
    Q.

    Suatu benda dapat dikatakan sebagai uang apabila memenuhi syarat antara lain

    (1) diterima secara umum ;

    (2) memiliki nilai fleksibel sesuai jaman;

    (3) mudah dibawa dan disimpan ;

    (4) bersifat tahan lama;

    (5) jumlahnya tidak terbatas dan tidak mudah dipalsukan;

    (6) mudah dibagi dan mengurangi nilai menurut waktu

    Yang termasuk syarat uang apabila memenuhi syarat nomor ...

    answer choices

    (1), (2) dan (3)

    (1), (3) dan (4)

    (1), (3) dan (5)

    (2), (5) dan (6)

    (3), (4) dan (5)

  • Question 19
    120 seconds
    Report an issue
    Q.

    Alat pembayaran nontunai berupa surat perintah nasabah kepada bank untuk memindah bukukan dana dari Rekening yang bersangkutan ke rekening penerima yang namanya tercantum pada surat perintah pembayaran disebut

    answer choices

    Bilyet giro

    cek

    Kartu prabayar

    nota debit

    nota kredit

  • Question 20
    120 seconds
    Report an issue
    Q.

    Kartu kredit dan kartu debit berbeda. Perbedaan antara kartu kredit dengan kartu debit yaitu ….

    answer choices

    nominal pada kartu kredit merupakan tabungan di bank, sedangkan pada kartu debit tidak ada nominal karena ditalangi oleh penerbit kartu

    Pada kartu kredit akan menimbulkan utang bagi pemegang kartu, sedangkan pada kartu debit tidak menimbulkan utang

    kartu kredit dapat digunakan sebagai kartu ATM, sedangkan kartu debit tidak dapat digunakan sebagai kartu ATM

    kartu kredit dapat digunakan untuk melakukan penarikan tunai sedangkan kartu debit tidak bisa digunakan untuk tarik tunai

    kartu kredit dapat digunakan untuk transfer atau pemindahan dana, sedangkan kartu debit tidak dapat untuk transfer

Report an issue
Why show ads?
Report Ad
Join a game