No student devices needed. Know more
35 questions
Sultan Agung sebagai raja besar di kerajaan Mataram, berusaha mengusir Belanda yang berkuasa atas Batavia dengan cara…
Tidak melakukan aktifitas perdagangan dengan pedagang-pedagang asing di Jawa.
Mengirim perwakilan untuk menghadap penguasa asing/Belanda Indonesia
Melakukan penyerangan terhadap konsi dagang VOC di Batavia
Bekerjasama dengan pemerintah Inggris mengusir belanda dari Batavia
Mengambil alih beberapa wilayah laut agar tidak dimanfaatkan Belanda
Terjadinya perlawanan rakyat Ternate dipimpin oleh Sultan Baabullah melawan Portugis menyebabkan Portugis harus meninggalkan Ternate. Latar belakang dari perlawanan tersebut adalah …
Rakyat Ternate mendapatkan dukungan dari Spanyol untuk mengusir Portugis.
Portugis berusaha mengambil alih aktifitas perdagangan di seluruh wilayah Maluku.
Datangnya bantuan senjata dari Batavia ke Ternate untuk mengusir Portugis dari wilayah tersebut.
Rakyat Ternate merasa sangat terhina oleh Portugis ketika dilarang berdagang di Maluku dan sekitarnya.
Terbunuhnya Sultan Hairun secara licik oleh Portugis saat membicarakan masalah perdagangan di Ternate
Perang Paderi di Sumatra barat pada awalnya hanya merupakan pertentangan antara kaum Paderi ( ulama) melawan kaum adat, tetapi kemudian berubah menjadi perlawanan rakyat Sumatra barat melawan Belanda. Hal ini disebabkan oleh …
Kaum adat merasa terdesak dan meminta bantuan kepada pemerintah Belanda
Belanda berusaha untuk menguasai daerah Sumatra barat dengan berbagai cara
Kaum Paderi berusaha untuk memenangkan persaingan dengan bantuan Belanda
Kaum Paderi sengaja menggunakan kaum adat sebagai umpan untuk melawan Belanda
Kaum adat dan kaum Paderi sejak awal tidak mengendaki keberadaan Belanda di daerahnya.
Latarbelakang terjadinya perang Diponegoro yang merupakan perang terbesar di pulau Jawa adalah pembuatan jalan melalui makam leluhur Pangeran Diponegoro tanpa ijin dengan cara memasang patok-patok merah yang dianggap sebagai penghinaan karena ….
masyarakat Jawa umumnya sangat menghargai dan menghormati para leluhur mereka
makam leluhur merupakan daerah yang kramat dan tidak boleh diganggu oleh siapapun
leluhur bagi orang suku Jawa mendapat penghormatan tertinggi dalam berbagai kondisi
penghinaan yang diterima oleh suku Jawa khususnya harus dibayar mahal oleh penghinanya
dibeberapa wilayah pulau Jawa banyak ditemukan makam-makam yang sangat dikeramatkan
Perlawanan Diponegoro bagi pihak Belanda membawa akibat ....
sistem tanam paksa dihapuskan
keuangan Belanda terkuras untuk biaya perang
Belgia menyatakan lepas dari kekuasaan Belanda
dihapuskannya sistem perbudakan di Jawa
Belanda mendapat tekanan dari dunia internasional
Berikut ini akibat perjanjian Bongaya (1667) yang sangat merugikan Makassar, kecuali ....
Makassar harus mengganti kerugian perang
Makassar harus melepaskan semua kekuasaannya
VOC mendirikan benteng di Makassar
Makassar terbuka bagi semua bangsa asing
Makassar harus tunduk terhadap monopoli VOC
Bagaimana perang tondano I dapat terjadi antara orang Minahasa dan VOC?
Karena VOC memungut pajak berlebihan kepada orang Minahasa
Karena VOC berusaha memonopolo perdagangan beras di Minahasa
Karena VOC ingin menguasai wilayah Sulawesi Utara
Karena VOC mengusir pedagang Spanyol dari Indonesia
Karena VOC membunuh pemimpin di Minahasa
Salah satu perlawanan rakyat melawan Belanda terjadi di Maluku pada tahun 1817. Perlawanan tersebut terjadi di pulau Saparua perlawanan tersebut dipimpin oleh seseorang kapten yang bernama.....
Saparua Matulessy
Thomas Pattiwwail
Thomas Matulessy
Lucas Latumahina
Martha Tiahahu
Perang padri terjadi pada tahun 1821-1837, pada saat itu Belanda sempat menawarkan perdamaian kepada Imam Bonjol, lalu diterima dengan syarat.....
Agar rakyat Bonjol terbebas dari kerja paksa dan nagari tersebut tidak di duduki Belanda
Agar rakyat Bonjol tidak menyerahkan pajak kepada Belanda
Agar rakyat Bonjol boleh menjual dagangan kepada selain Belanda
Agar rakyat Bonjol boleh memeluk agama Islam
Agar rakyat Bonjol terbebas dari ancaman orang Belanda
Perang Diponegoro merupakan salah satu perang terbesar antara rakyat bumi putera dengan Belanda, terjadi pada tahun 1825-1830. Dipimpin oleh Pangeran Diponegoro yang akhirnya dibuang ke Magelang oleh pemerintah Belanda. Perang ini disebut juga dengan .....
The Maluku War
The Sumatra War
The Aceh War
The Java War
The Hindia War
Di Bali terdapat peristiwa perlawanan yang disebut dengan Perang Puputan, atau perang habis- habisan. Perang tersebut dilatar belakangi oleh tuntutan Belanda kepada raja- raja Bali untuk menghapuskan Hukum Tawan Karang. Bagai mana isi Hukum Tawan Karang?
Setiap kapal yang berlabuh di Bali harus membayar pajak kepada raja
Seluruh kapal yang terdampar di wilayah Bali menjadi milik raja
Setiap pedagang harus menyerahkan upeti kepada raja
Larangan pedagang asing memasuki wilayah kerajaan Bali
Seluruh pedangan wajib melaporkan keuntungan kepada raja Bali
Perang banjar diawali dengan perang internal di Kesultanan Banjar. Hal tersebut merupakan salah satu intrik pemerintahan Belanda mengadu domba yaitu dengan cara.....
Membunuh Pangeran Antasari
Mengangkat Pangeran Hidayatullah menjadi Pangeran
Mengangkat Tamjidillah menjadi Pangeran
Mengambil alih pemerintahan sultan
Memberi hak istimewa kepada rakyat
Aceh merupakan wilayah yang strategis untuk melakukan perdagangan, oleh sebab itu Belanda ingin menguasai wilayah tersebut. Salah satu pejuang dalam perlawanan Aceh tersebut adalah wanita yang bernama.....
Cut Nyak Dien
Cut Nyak Mutia
Laksamana Malahayati
Pocut Meurah
Cut Nyak Meurah
Sisingamangaraja XII adalah pemimpin yang memimpin perang Batak. Perang batak disebabkan oleh pengusiran para Zending di Sulindung. Siapakan Zending yang diusir tersebut.....
Orang yang memungut pajak tanah
Orang yang memonopoli perdagangan
Orang yang memungut pajak rakyat
Orang yang menjadi mata- mata Belanda
Orang yang menyebarkan agama nasrani
Dari seluruh perlawanan yang terjadi di daerah yang melatar belakangi terjadinya perlawanan adalah.....
Usaha Belanda untuk berdagang dengan baik di wilayah Nusantara
Usaha rakyat untuk bekerjasama dengan Belanda
Kesewenang- wenangan Belanda kepada rakyat dan pemerintah setempat dengan tujuan menguasai daerah tersebut
Kesewenang- wenangan pemerintah daerah terhadap rakyat dan para pedagang asing yang berlabuh
Ketidak puasan rakyat terhadap kepemimpinan Belanda di wilayahnya
Dibawah ini yang termasuk upaya Aceh dalam mempersiapkan perlawanan terhadap Portugis, adalah...
(1) Mendirikan benteng pertahanan di pesisir pantai
(2) Melengkapi kapal-kapal dagang Aceh dengan persenjataan
(3) Mendatangkan beberapa ahli dari Turki
(4) Menaikan pajak kapal yang berlabuh di pelabuhan
(5) Mendatangkang bantuan persenjataan dari Jepara
1,2,3
2,3,5
3,4,5
1,3,5
1,2,4
Mengapa VOC berupaya mengusir Portugis dari Malaka?
Agar VOC dapat memonopoli perdagangan di pantai barat Sumatera
Karena Portugis tidak mau membagi rempah- rempah dengan VOC
Karena Belanda sedang perang dengan Portugis
Keinginan Portugis mendirikan benteng di Malaka
VOC bekerja sama dengan orang Aceh
Perjanjian damai antara Portugis dan Spanyol diadakan di Saragosa, isi perjanjian tersebut adalah....
Spanyol tetap berkuasa di Maluku, dan Portugis berkuasa di FIlipina
Spanyol dan Portugis membagi wilayah maluku menjadi dua bagian
Portugis tetap berkuasa di Maluku, dan Spanyol berkuasa di Filipina
Spanyol harus meninggalkan Maluku dan kembali ke negaranya
Portugis harus meninggalkan Maluku dan kembali ke negaranya
Yang menjadi latar belakang terjadinya perlawanan rakyar Maluku yang dipimpin Pangeran Nuku kepada VOC adalah.....
Adanya dukungan pihak luar untuk melawan VOC
Diadudombanya kerajaan Ternate dan Tidore
Dikuasainya rempah- rempah di wilayah Maluku
Pembantaian oleh VOC terhadap rakyat Maluku
Dijadikannya Tidore sebagai daerah vassal oleh VOC
Cita- cita yang dimiliki Sultan Agung menjadi salah satu latar belakang dia memerangi VOC yang berusaha menguasai Mataram, cita- cita tersebut adalah.....
Keinginan menyatukan nusantara
Keinginan menguasai perdagangan di Jawa
Keinginan menjabat menjadi Sultan
Keinginan mengusir kekuasaan asing dari Bumi nusantara
Keinginan memperluas wilayah kesultanan
Perang Banjar terjadi di tiga lokasi. Salah satunya terjadi di sepanjang Sungai Barito yang dipimpin.....
Tumenggung Jalil
Demang Lehman
Pangeran Muhammad Aminullah
Pangeran Antasari
Raja Tamjidillah
Tokoh ini berjuang di daerah
Sumatera Utara
Kalimantan Selatan
Sumatera Barat
Sulawesi Selatan
Jawa Tengah
Latar belakang Sultan Agung menyerang VOC di Batavia adalah ...
VOC ikut campur masalah istana
VOC ingin memonopoli perdagangan
kebun tebu VOC dibakar rakyat
VOC mau mendirikan benteng
praktek kerja rodi yang diterapkan VOC
Demak mengusir Portugis dari Sunda Kelapa dipimpin...
Fatahillah
Pati Unus
Trenggono
Arya Penangsang
Raden Patah
Untuk menghadapi masuknya kekuasaan Belanda di Aceh sejak dikeluarkannya Traktat Sumatera tahun 1871, usaha yang dilakukan Raja Mahmudsyah mula-mula adalah ?
Membangun benteng yang kuat di Kutaraja
Bekerja sama dengan Prancis, Turki dan Amerika Serikat
Melatih pasukan militernya dengan perang jihad
Menyatukan kaum ulama dengan bangsawan
Menggerakkan pada lascar-laskar di setiap daerah Aceh
Snock Hurgronje memiliki peran penting bagi Belanda dalam mengakhiri perlawanan Aceh. Strategi Snouck Hurgronje untuk meredam perlawanan rakyat Aceh adalah ….
Memimpin pasukan Belanda, dan menyerang wilayah Aceh.
Mendirikan pemerintahan sipil selama Perang Aceh berlangsung
Mendirikan pemerintahan sipil selama Perang Aceh berlangsung
Menjadi duta Belanda untuk menghentikan perlawanan rakyat Aceh
Menyarankan taktik pecah belah antara kalangan ulama dan uleebalang
Pangeran Surya yang bergelar Sultan Abu al-Fath Abdulfatah atau yang dikenal dengan Sultan Ageng Tirtayasa. Nama gelar Tirtayasa (tirta artinya air) disematkan berkaitan dengan jasa-jasanya selama masa pemerintahannya yang banyak membangun saluran irigasi. Dalam bidang pertahanan fungsi irigasi tersebut adalah untuk ….
Memudahkan penyelundupan barang
Sarana mobilitas perang
Jalur transportasi kapal
Meningkatkan produksi pertanian
Mencegah banjir di keraton
Tokoh tersebut merupakan raja Gowa yang dikenal dengan julukan “Ayam Jantan Dari Timur”. Tokoh yang dimaskud adalah ….
Sultan Maulana Hasanuddin
Aru Palaka
Sultan Mahmud Badaruddin II
Kapiten Pattimura
Sultan Hasanuddin
Gambar di atas merupakan foto dari Sultan Siak bernama Sultan Muhammad Abdul Jalil Muzafar Syah yang menggantikan ayahnya Sultan Abdul Jalil Rahmat Syah. Saat Sultan Muhammad Abdul Jalil Muzafar Syah bersama penasehat dan para panglimanya melawan VOC menggunakan siasat tipu daya. Siasat atau srategi perang tesebut dikenal dengan istilah ….
Benteng Stelsel
Perang Gerilya
Bumi hangus
Strategi maritim
Siasat Hadiah Sultan
Perlawanan Pangeran Diponegoro untuk menghadapi Belanda dalam Perang Jawa dilakukan menggunakan taktik ….
Supit urang
Bumi hangus
Perang gerilya
Benteng stelsel
Continental stelsel
Bacalah teks berikut dengan seksama!
Kesultanan Aceh yang berdiri sejak 1514 boleh berakhir, namun semangat juang rakyat Aceh untuk melawan dominasi asing sulit untuk dipadamkan. Sementara Cut Nyak Dien terus mengobarkan perang jihad dengan bergerilya. Tetapi setelah pos pertahanan pasukannya dikepung tantara Belanda tahun 1906 Cut Nyak Dien berhasil ditangkap. Kemudian dibuang ke Sumedang, hingga meninggal tanggal 8 November 1908.
Dari teks tersebut, nilai-nilai yang dapat kita teladani adalah ….
Nasionalisme, patriotisme, dan religius.
Nasionalisme, patriotisme, dan cinta lingkungan
Patriotisme, nasionalisme, dan toleransi.
Patriotisme, religius dan cinta lingkungan.
Toleransi, religius dan cinta lingkungan.
Pekikan semangat perempuan berusia 17 tahun itu, membakar semangat kaum perempuan untuk turut di medan pertempuran. Mendampingi ayahnya angkat senjata mengusir penjajah di Saparua. Beliau adalah ....
Cut Nyak Dien
Cut Meutia
Christina Martha Tiahahu
Maria Walanda Maramis
Seperti halnya Demak, kerajaan Aceh pun pernah menyerang bangsa Portugis di Malaka pada tahun 1629, yaitu pada masa pemerintahan Sultan….
Sultan Iskandar Muda
Sultan Ali Mughayat Syah
Sultan Iskandar Tani
Sultam Alaudin Riayat Syah
Sultan Tajul Alam
Perlawanan rakyat makasar yang terjadi pada tahun 1634-1669, terjadi karena...
Jatuhnya malakan ke tangan portugis
Intervensi dalam pemerintahan
Monopoli perdagangan portugis
Sultan Hasanuddin yang sangat membenci VOC
Perdagangan bebas kerajaan Gowa-tallo yang terhalangi monopoli perdagangan VOC
Perlawanan rakyat maluku terhadap VOC dipimpin oleh Sultan Nuku yang berasal dari kerajaan...
Ternate
Pagaruyung
Uli Lima
Tidore
Explore all questions with a free account