Education

6th

grade

Image

Try Out Mandiri 1 Bahasa Indonesia SDN Bandulan 2

99
plays

40 questions

Show Answers
See Preview
  • 1. Multiple Choice
    1 minute
    1 pt

    Pengungsi korban gempa bumi Palu membludak di penampungan. Diperkirakan pengungsi masih akan bertambah, mengingat beberapa titik gempa belum terevakuasi. Evakuasi dilakukan secara bertahap.


    Makna kata evakuasi pada paragraf di atas adalah ….

    pencarian penduduk terdampak gempa bumi

    pemindahan penduduk dari daerah yang berbahaya

    pertolongan pada penduduk daerah gempa

    perawatan terhadap penduduk akibat gempa

  • 2. Multiple Choice
    1 minute
    1 pt

    Ketika malam hari kita mengistirahatkan tubuh agar setelah bangun merasa segar kembali.

    Sinonim kata yang digaris bawahi adalah ….

    membiarkan

    membaringkan

    mendiamkan

    mendinginkan

  • 3. Multiple Choice
    2 minutes
    1 pt

    Bacalah teks berikut!


    SD Mulia akan mengadakan lomba menulis puisi. Lomba ini diadakan dalam rangka memperingati hari Pendidikan Nasional tanggal 2 Mei mendatang. Adapun peserta lomba adalah siswa kelas 4, 5, dan 6. Karya puisi yang terpilih akan dimuat di majalah dinding secara berkala. Selain itu, panitia juga menyiapkan hadiah yang menarik untuk peserta lomba. Tak hanya siswa yang mendapat juara lomba, seluruh partisipan lomba akan mendapatkan tropi dari sekolah. Lomba menulis puisi yang diselenggarakan ini juga bermanfaat untuk menggerakkan kegiatan literasi di sekolah. Kumpulan puisi yang tercipta akan dibukukan menjadi buku antologi puisi. Buku kumpulan karya siswa ini bisa dijadikan sebagai buku referensi literasi di sekolah.


    Informasi tersurat yang terdapat dalam teks di atas adalah …

    lomba menulis buku puisi

    lomba menulis buku referensi

    lomba menulis puisi

    lomba membaca puisi

  • Answer choices
    Tags
    Answer choices
    Tags

    Explore all questions with a free account

    Already have an account?