LESSONNEW
ARTICLE
yanuarhestia
2 days ago
Save
Copy and Edit
INSTRUCTOR-LED SESSION
Start a live lesson
ASYNCHRONOUS LEARNING
Assign homework
16 slides PreviewShow answers
  • Slide 1
    Report an issue

    ARTICLE

    the explanation of a, an and the

  • Slide 2
    Report an issue

    What is Article?

    ARTICLE A ,AN & THE

    Dalam belajar bahasa Inggris, sering kali ditemukan articles atau kata sandang di dalam sebuah kalimat bahasa

    Inggris. Articles sendiri dibedakan menjadi dua yaitu definite articles dan indefinite articles.

    Definite articles adalah kata sandang tertentu yang berupa kata sandang ‘the’ dan digunakan pada bentuk-bentuk kata tertentu saja.

    Sedangkan indefinite articles adalah memakai kata sandang ‘a’ dan ‘an’ yang memiliki arti sebuah. 


  • Slide 3
    Report an issue

    DEFINITE ARTICLES (THE)

    • Digunakan untuk kata benda yang telah disebut pada kalimat sebelumnya.

      Contoh:

      I have a book. The book is very interesting.

      (Saya punya sebuah buku (belum pernah disebutkan sebelumnya). Buku itu sangat menarik (buku yang dibahas di kalimat sebelumnya))

    • Digunakan untuk menunjukan kitab suci, tempat, laut atau wilayah.

      Contoh:

      The Sumatra island, The Qur’an, etc.

  • Slide 4
    Report an issue

    DEFINITE ARTICLES (THE)

    • Digunakan untuk kata yang menunjukan bangsa atau orang secara kolektif.

      Contoh:

      The Javanese.

    • Digunakan dalam bentuk superlative dan ordinal numbers.

      Contoh:

      The longest, The best, The biggest

    • Digunakan untuk nama keluarga dalam bentuk jamak yang berarti family.

      Contoh:

      The Cullen, The SImpson

    • Digunakan untuk nama benda yang hanya satu-satunya.

      Contoh:

      The sun, The moon, The world, etc. 

  • Question 5
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    answer choices

    a ocean

    an ocean

    the ocean

  • Question 6
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    ...............will be speaking on TV tonight.

    answer choices

    a president

    an president

    the president

  • Question 7
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    ...................... rose at 6:17 this morning.

    answer choices

    a sun

    an sun

    the sun

  • Slide 8
    Report an issue

    INDEFINITE ARTICLES (A & AN)

    Indefinite articles dikelompokan dalam article ‘a’ dan ‘an’. Kata sandang ‘a’ digunakan untuk benda tunggal yang dimulai dengan bunyi konsonan (b,c,d,f,g,h, dst) sedangkan ‘an’ digunakan untuk kata-kata benda yang diawali dengan bunyi vokal (a,i,u,e,o). 

  • Slide 9
    Report an issue

    INDEFINITE ARTICLES (A & AN)

    • Digunakan saat di depan nama pangkat atau jabatan.

      Contoh:

      a sailor.

    • Digunakan di depan nama kebangsaan.

      Contoh:

      an American.

    • Digunakan di depan nama agama.

      Contoh:

      a Moslem.

  • Slide 10
    Report an issue

    INDEFINITE ARTICLES (A & AN)

    • Digunakan untuk kata benda tunggal yang dapat dihitung.

      Contoh:

      We have a pen.

    • Digunakan sebelum kata benda tunggal yang digunakan sebagai contoh dari sebuah kelompok benda.

      Contoh:

      an announcer must be able show teater of mind.

    • Digunakan dalam penulisan jumlah tertentu.

      Contoh:

      a couple of parents.

  • Slide 11
    Report an issue

    INDEFINITE ARTICLES (A & AN)

    • Digunakan untuk menyatakan harga satuan tertentu.

      Contoh:

      $50 a kilo.

    • Digunakan dalam kalimat seru.

      Contoh:

      What a beautiful girl!

  • Question 12
    30 seconds
    Report an issue
    Q.
    answer choices

    A apple

    an apple

    the apple

    three apples

  • Question 13
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    answer choices

    a umbrella

    an umbrella

    the umbrella

  • Question 14
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    answer choices

    a university

    an university

    the university

  • Question 15
    30 seconds
    Report an issue
    Q.

    answer choices

    a hour

    an hour

    the hour

  • Slide 16
    Report an issue

    Mengapa a university dan an hour adalah jawaban yang benar?

    Karena yang digunakan adalah bunyi awal kata bukan huruf depan kata. university meskipun awalannya U dalam bahasa Inggris dibaca  /junɪˈvɝsəti/ (yuniversiti) dan Hour meskipun awalannya H, tapi dibaca /ˈaʊə(ɹ)/ (our)

Report an issue
Why show ads?
Report Ad
Lessonsnew
Enter Code